UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Implementasi kebijakan kartu Indonesia sehat studi pada proses distribusi sosialisasi dan edukasi kelurahan kali baru Jakarta Utara = The implementation of indonesian health card policy studies of distribution socialization and education processes in sub kali baru North Jakarta

Agung Prihatna; Arif Wibowo, supervisor; Bambang Shergi Laksmono, examiner; Ety Rahayu, examiner; Getar Hati, examiner (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2016)

 Abstrak

ABSTRAK
Tesis ini membahas Implementasi Kebijakan Kartu Indonesia Sehat (Studi Pada Proses Distribusi, Sosialisasi dan Edukasi Kelurahan Kali Baru Jakarta Utara). Penelitian ini adalah penelitian kualitatif menggunakan teori kebijakan kesejahteraan sosial Gilbert dengan jenis deskriptif. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa dalam implementasi kebijakan Kartu Indonesia Sehat terdapat proses distribusi, sosialisasi dan edukasi Kartu Indonesia Sehat. Indikator kesuksesan implementasi Kartu Indonesia Sehat adalah tingkat keberhasilan distribusi KIS kepada peserta Penerima Bantuan Iuran (PBI). Dalam proses implementasi terdapat faktor penghambat yaitu penyiapan, verifikasi, validasi data yang membutuhkan waktu lama, dan koordinasi berbagai pemangku kepentingan. Penelitian ini menyarankan BPJS Kesehatan mengevaluasi agar distribusi Kartu Indonesia Sehat berjalan optimal.

ABSTRACT
This thesis discusses the Healthy Indonesia Card Policy Implementation (Studies of Distribution, Processes and Socialization and Education of North Jakarta Sub Kali Baru). This study is a qualitative study using the theory of social welfare policy with a descriptive Gilbert. The study concluded that the implementations of the policy of Indonesian Health Cards are the distribution process, socialization and education. The Indicators of the success of Healthy Indonesia Card implementation is the success rate of KIS distribution to the participants of beneficiary contribution (PBI). There are also inhibiting factors in the process of implementation including preparation, verification, data validation time, and the coordination of the various stakeholders. The research suggests that BPJS Health has to evaluate the distribution of Indonesia Health Cards running optimally.

 File Digital: 1

Shelf
 T44902-Agung Prihatna.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T44902
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2016
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : Xxii, 128 pages : illustration ; 30 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T44902 15-17-465223446 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20423267
Cover