ABSTRAKPada skripsi ini akan membahas mengenai integrasi antarmuka web Simple-O dengan fitur-fiturnya yang telah dikembangkan sebelumnya. Fitur-fitur yang diintegrasikan di antaranya adalah fitur pendeteksi kata kerja aktif-pasif dan pengulangan kata menggunakan Cosine Similarity. Kata kerja yang sebelumnya berbentuk pasif sehingga tidak terdeteksi oleh sistem penilai Latent Semantic Analysis(LSA) akan diubah ke dalam bentuk kata dasarnya sehingga bisa ikut dinilai oleh sistem. Kata-kata yang sering diulang dalam jawaban yang membuat nilai melonjak juga akan dibandingkan dan apabila memiliki nilai cosine similarity lebih dari satu maka sistem akan menghapus kalimat tersebut.
Korelasi nilai antara Simple-O dan Simple-O+Fitur adalah sebesar 0.99082 untuk soal pertama, 0.993315156 untuk soal nomor dua, dan 0.959658282 untuk soal ketiga.
ABSTRACTThis paper will discus about integration of Simple-O interface with the features that has been developed before. There are two features integrated in the system which is Active-Passive Phrase and Words Repetition Detectors using Cosine Similarity. A passive phrase, which is not detected as one of the keyword will be detected and reformed into the basic form of the word, which makes the grading system Latent Semantic Analysis(LSA) to be able to grade it. Words that are repetitive in the answers will be compared, when it has cosine similarity value more than 0.5, one of the words will be removed.
Correlation value between Simpe-O and Simple-O+Features is 0.99082 for the first question, 0.993315156 for the second one, dan 0.959658282 for the third one.