UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Kebutuhan wanita kantoran untuk memenuhi gaya hidup perkotaan melalui salon instant parlour = Women office needs to meet lifestyle urban thought salon instant parlour

Putri Citra Dewi; Jajang Gunawijaya, supervisor; Meutia Farida Hatta Swasono, examiner (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2016)

 Abstrak

Keberadaan salon saat ini sangat dibutuh kan untuk tetap menjaga penampilan wanita seperti rambut dan wajah agar tetap berpenampilan prima di setiap tuntutan perkerjaan, namun tidak semua wanita mempunyai waktu yang banyak untuk meluangkan waktunya di salon. Ada nya tuntutan pekerjaan khususnya di kota Jakarta yang cukup aktif dan mobile seperti wanita kantoran yang tidak memiliki waktu banyak untuk menjaga penampilan mereka agar tetap prima sehingga memerlukan salon yang pelayanan yang kilat untuk cuci blow rambut mereka ketika ingin meeting dengan client sehingga memerlukan salon yang dapat menunjang penampilannya dengan waktu yang sesingkat mungkin, dengan begitu jasa salon kecantikan ini akan mendapatkan peluang pasar yang besar karena jumlah orang yang tidak punya waktu banyak untuk merawat diri sendiri akan semakin besar. Salon Instant Parlour ini adalah cerminan gaya hidup masyarakat perkotaan yang dapat memecahkan masalah dengan memanfaat kan strategi kekuataan yang di miliki untuk mengatasi segala masalah yang timbul dalam dimensi waktu wanita kantoran untuk menunjang penampilan agar prima dan cantik.

The existence of salon is really needed to keep women's appearance such as hair and face to dressed nicely in every job requirement, but not every women have much time to spend her time in salon. Especially in Jakarta, there are too much job requirement which are active and mobile like an office woman who doesn't have much time to keep her appearance formerly in order to need a salon that has an express service to blow wash their hair when they meet with client so that they need salon which can support her performance with short time, on that way beauty salon service will have a big chance because of many person who don't have much time to treat themselves is bigger and bigger. Parlour Instant Salon is a life style reflection of citizens that can solve the problem using power strategy that they have to conquer a problem arise in a time dimension for office woman to support their performance so that the appearance beauty and great.

 File Digital: 1

Shelf
 S64475-Putri Citra Dewi.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S64475
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2016
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resources
Deskripsi Fisik : xvi, 81 pages : illustration ; 28 pages
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S64475 14-22-62933145 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20431696
Cover