UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Analisis pengaruh kepemimpinan, budaya organisasi, motivasi, kompetensi dan reorganisasi terhadap kinerja auditor Direktorat Jenderal Bea dan Cukai = Analysis of effects of leadership organization, culture motivation, competency and reorganization on the performance of Auditor of Directorate General of Customs and Excise

Asep Sambas; Trisacti Wahyuni, supervisor; Muhammad Ichsan, examiner; Amdi Very Dharma, examiner ([Publisher not identified] , 2015)

 Abstrak

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kepemimpinan, budaya organisasi, motivasi, kompetensi dan reorganisasi terhadap kinerja auditor Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC). Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan structural equation modelling dengan aplikasi IBM SPSS AMOS versi 18. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kepemimpinan dan motivasi berpengaruh negatif terhadap kinerja auditor DJBC. Sedangkan budaya organisasi, kompetensi dan reorganisasi berpengaruh positif terhadap kinerja auditor. Hal ini tentunya mendorong kesadaran semua pihak di instansi DJBC khususnya pada Direktorat Audit untuk menerapkan kepemimpinan yang lebih mendorong partisipasi pegawai dalam menentukan kebijakan. Selain itu juga diperlukan paradigma dalam melakukan motivasi kerja kepada auditor dari melakukan tekanan untuk mencapai target kepada usaha untuk membangun motivasi dari kesadaran akan tanggung jawab pekerjaan auditor itu sendiri. Penelitian ini juga membuktikan bahwa penerapan jabatan fungsional dan sentralisasi sudah tepat diterapkan kepada auditor DJBC.

ABSTRACT
The objective of this study is to analyze the effect of leadership, organization culture, motivation, competency and reorganization on perforformance of auditor of Directorate of General of Customs and Excise (DGCE). It is a quantitative study using structural equation modelling with IBM SPSS AMOS version 18. Results of this study indicate that leadership and motivation have negative effect on performance of DGCE?s auditor. On the other hand organization culture, competency and reorganization have positif effect on performance of DGCE?s auditor. It is certainly encouraging awareness of all parties in DGCE especially Directorate of Audit to implement the leadership that encourage auditor?s participation in determining policy. It also requires necessary efforts from the management of Directorate Audit to avoid pressure in order to motivate the auditor. It also proves that centralization and functional program policies have been appropriately applied to the DGCE?s auditor.

 File Digital: 1

Shelf
 T-Asep Sambas.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2015
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 123 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T-Pdf 15-17-808418482 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20432365
Cover