UI - Disertasi Membership :: Kembali

UI - Disertasi Membership :: Kembali

Komposit Mg dan hidroksi apatit dari tulang sapi sebagai material implan biodegradable : sintesa dan karakterisasi = Mg hydroxyapatite obtained from cow bone composites for biodegradable Manalumaterials synthesis and characterization

Manalu, Jojor Lamsihar; Bambang Soegijono, promotor; Decky Joesiana Indrani, co-promotor; Djonaedi Saleh, examiner; Seto Roseno, examiner; Musaddig Musback, examiner; Rimbawan, examiner ([Publisher not identified] , 2016)

 Abstrak

ABSTRAK
Implan biodegradable merupakan implan yang diharapkan dapat mengalami
korosi secara bertahap di in vivo dan dapat terlarut secara sempurna ketika
jaringan yang disokong dapat berfungsi secara normal tanpa implant serta hasil
korosi tersebut tidak bersifat toksik. Magnesium (Mg) merupakan kandidat yang
baik untuk diaplikasikan sebagai implan biodegradable karena bersifat korosi dan
biokompatibel dengan tubuh. Penambahan Hidroksi Apatit ke dalam Mg, menjadi
implant komposit Mg-HA dapat mengurangi tingkat korosi dari paduan
tersebutmasih bersifat toksik. Oleh sebab itu diperlukan Hidroksi apatit dari bahan
alam yaitu tulang sapi karena memiliki karakteristik mekanik dan struktur yang
hampir sama dengan tulang manusia. Penelitian ini bertujuan untuk mensintesa
implan biodegradable komposit Magnesium-Hidroksi Apatit (Mg-HA) dimana
HA bersumber dari bahan alam yaitu tulang sapi. Tahap pertama HA disintesa
dari tulang sapi yang dikalsinasi dengan variasi suhu 2000C, 3000C, 3500C,
4000C, 5000C, 6000C, 7000C, 8000C, 8500C, 9000C dan 10000C. Secara kualitatif
tulang sapi yang dikalsinasi mulai suhu 7000C ke atas terkristalisasi dengan lebih
baik dan menunjukkan karakteristik yang sesuai dengan karakteristik HA referensi
di mana hasil analisis didukung dengan menggunakan Karakterisasi FTIR, XRD,
BET, SEM-EDX. Derajat Kristalinitas Hidroksi apatit dari tulang sapi meningkat
seiring dengan peningkatan suhu sinter. Hasil yang optimal di dapat pada tulang
sapi yang dikalsinasi pada suhu 850 0C di mana Ca/P yang di dapat yaitu sebesar
1.651 variasi suhu (850 0C) dan variasi waktu (5 jam) sebesar 1.679 yang
mendekati Ca/P HA referensi stoikiometri sebesar 1.67. HA dari tulang sapi yang
dikalsinasi pada suhu 8500C dan waktu 5 jam ditambahkan pada komposit Mg-
HA dari tulang sapi dengan 4 variasi komposisi. Penambahan Hidroksiapatit dari
tulang sapi pada komposit Mg-HA dapat menjadi material komposit dengan nilai
laju korosi yang diizinkan sebagai material implant (0.235 MPY) dan juga
mempercepat laju degradasi. Penambahan juga meningkatkan densitas serta
kekerasan, hingga penambahan 5 % berat. Namun, ketika penambahan HA lebih
besar dari 5 % berat , densitas dan kekerasan menurun karena aglomerasi partikel
HA. Penambahan HA dari tulang sapi pada komposit juga bersifat tidak toksik
sehingga aman bila digunakan sebagai material implan

ABSTRACT
Biodegradable implant is an implant that is expected to corrosion gradually in
vivo and can be dissolved completely when the bone tissue can function normally
without implants and the results are not toxic corrosion. Magnesium (Mg) is a
good candidate to be applied as biodegradable implants because it is corrosive and
biocompatible with the body. The addition of HA into Mg, became implant
composite Mg-HA can reduce the corrosion rate of these composites, but the rate
of corrosion is still quite high (8 MPY) and they are toxic, therefore it is necessary
Hydroxy Apatite from natural material. The material is cow bone because it has
the mechanical and structural characteristics similar to human bone. This study
aims to synthesize the composite biodegradable implant Magnesium- Hydroxy
Apatite (Mg-HA) where HA derived from natural materials are cow bone. The
first stage HA synthesized from cow bones calcined with temperature variations
are 2000C, 3000C, 3500C, 4000C, 5000C, 6000C, 7000C, 8000C, 8500C, 9000C and
10000C. The qualitatively calcined cow bones start at temperature 7000C to the
top of the crystallized with better and show the characteristics corresponding to
the characteristics of HA commercial in which the analysis results are supported
by using FTIR characterization, XRD, BET, SEM-EDX. Hydroxy apatite
crystallinity degree from bovine bones increases with increasing sintering
temperature. The natural HA obtained by calcining with temperature variations
shows the desired quality in which Ca/P was found 1.651 (at 850 °C) and with
time variations was found 1.679 (5 hours) were approaching the Ca/P HA
commercial stoichiometry of 1.67 HA from cow bones are calcined at a
temperature of 8500C ( 5 hours) added to the Mg-HA composite with four
variations of composition. The addition of hydroxyapatite from cow bone to the
composite can be Mg-HA composite materials with a value of corrosion rate
allowed as implant materials (0.235 MPY) and also accelerate the rate of
degradation. The addition also increases the density and hardness, add up to
additional 5% by weight. However, when the addition of HA is greater than 5%
by weight, density and hardness decreases due to the agglomeration of HA. The
addition of HA from cow bones to composites also are not toxic so it is safe when
used as an implant material.;

 File Digital: 1

Shelf
 D2209-Jojor Lamsihar Manalu.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Disertasi Membership
No. Panggil : D2209
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2016
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xix, 115 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
D2209 07-18-463054975 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20434227
Cover