Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Penyebatan polutan dari kebakaran hutan dan isu pencemaran udara di Malaysia

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Berbagai studi mengenai kebakaran hutan sudah dilakukan dan belum banyak
kemajuan yang dicapai untuk mengatasi masalah ini di Indonesia. Alasan-alasannya
antara lain adalah kerancuan kebijakan, keterbatasan pemahaman tentang
dampaknya terhadap ekosistem dan kekaburan tentang berbagai penyebab kebakaran
hutan sebagai akibat ketidakpastian tanggapan secara ekonomi dan kelembagaan
terhadap kebakaran hutan. Masalah kebijakan yang terkait dengan kebakaran
hutan/lahan adalah pencemaran kabut asap, degradasi hutan dan deforestasi beserta
hasil hutan dan jasanya yang juga hilang, dan dampak negatifnya bagi sektor pedesaan
akibat emisi polutan yang ditimbulkan dari kebakaran hutan tersebut. Oleh sebab itu
sangat perlu adanya pengawasan ketat dari pemerintah daerah di Indonesia dalam
upaya mengurangi dan menanggulangi kebakaran hutan termasuk pengembangan
kerjasama antar instansi terkait.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : 620 DIR 11:2 (2010)
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 14118920
Majalah/Jurnal : Berita dirgantara : majalah ilmiah semi popular 11 (2) Juni 2010. Hal. : 42-46
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
620 DIR 11:2 (2010) TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20436671
Cover