UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Menuju kemandirian industri sepeda motor nasional: studi kasus PT. Federal Motor pada tahun 1977--1997 = Toward the independence of national motorcycle industries a case of study of PT. Federal Motor 1977--1997

Faisal Arif Utomo; Bondan Kanumoyoso, supervisor; Agus Setiawan, examiner (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2016)

 Abstrak

ABSTRAK
Skripsi ini membahas mengenai pengembangan industri kendaraan bermotor roda dua/sepeda motor pada periode Orde Baru 1977 mdash;1997. Penulis melihat usaha Departemen Perindustrian dalam mengembangkan industri sepeda motor nasional dengan memanfaatkan investasi asing yang masuk ke Indonesia. Skripsi ini menganalisis mengenai kebijakan Departemen Perindustrian melalui kebijakan Program Penanggalan/Deletion Program mendorong perusahaan-perusahaan sepeda motor asing untuk melakukan alih teknologinya terhadap perusahaan sepeda motor lokal dan produsen komponen lokal. Penulis mengambil satu contoh kasus antara Honda Motor Corp. dengan PT. Federal Motor. Namun dengan dalih penggunaan komponen lokal sebagai indikator kemandirian, justru alih teknologi yang terjadi tidak sempurna. Orang-orang yang terpapar oleh alih teknologi yang tadinya sebagai motor penggerak untuk menciptakan sepeda motor nasional tidak berjalan baik dengan demikian kemampuan kita terhadap teknologi sepeda motor hanya berkutat di pembuatan komponen sepeda motor semata.
ABSTRACT This research explore the development of Indonesian motorcycle industry during the New Order period 1977 1977 . The researcher found that there are efforts by Indonesian Industrial Departement to develop national motorcyle industry by using foreign investments to Indonesia. This effort is known as Deletion Program policy by Indonesian Industrial Departement which forcing foreign motorcycle industries to handing over technologies to local industries. Using the Deletion Program Policy between Honda Motor Corp and PT. Federal Motor as a study case, researcher founds out that the technology hand over was flawed. As a result, Indonesian motorcycle industries are limited and only capable to build motorcycle components

 File Digital: 1

Shelf
 S66646-Faisal_Arif_Utomo.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S66646
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2016
Bahasa : Ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : Xviii, 71 pages : 30 cm. + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S66646 14-17-329592380 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20445277
Cover