UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Pengaruh getaran terhadap penumpang kereta berdasarkan sperling's ride index = Vibration effect against passenger train based on sperling ride index

Meiyanne Lestari; Armand Omar Moeis, supervisor; Maya Arlini Puspasari, supervisor; Amalia Suzanti, examiner; Erlinda Muslim, examiner (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2013)

 Abstrak

Kereta api merupakan alat transportasi masal yang digunakan di Indonesia oleh seluruh lapisan masyarakat. Dengan tingkat kenyamanan dan keamanan yang lebih baik, penumpang kereta api nyaman dan aman berpergian dalam jarak jauh. Tingkat kenyamanan dan keamanan penumpang bersadarkan getaran yang dialami penumpang selama di dalam kerata. Sperling ride index digunakan menghitung tingkat kenyamanan dan kemanan penumpang kereta api sehingga getaran yang dirasakan makin berkurang dan tingkat kenyamanan dan keamanannya makin rendah. Pengukuran getaran kereta K3 dilaksanakan pada jalur kereta Madiun ndash; Solo pp untuk kecepatan tertentu menghasilkan tingkat yang yang baik untuk keamanan dan tingkat yang cukup untuk kenyamanan. Tambahan peredam getaran pada per dan poros tengah di boogie serta perbaikan suspensi kereta dapat mengurangi getaran pada penumpang.

Rail mass transit is a tool used in Indonesia by the whole society. With a level of better comfort and better safety, passenger travel in comfortable and safe in long distance. Level of passenger comfort and safety of passengers based on vibration experienced during in train. Sperling's ride index used to calculate the level of comfort and security of railway passengers so that the perceived diminishing vibrations and the level of comfort and safety are lower. K3 train vibration measurements carried out on the railway Madison Solo pp for a given speed produces a good level of security and a level sufficient to comfort. Additional damping vibrations in per and the central axis in the boogie train and suspension repairs can reduce vibration on passengers.

 File Digital: 1

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T46599
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2013
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 39 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T46599 15-18-145055875 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20445659
Cover