Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Effect of Mg2+ and Fe2+ concentrations in culture medium on cgf formation from microalgae chlorella pyrenoidosa ink and analysis of amino acids by liquid chromatography-mass spectrometry

Kusmiati; Witry Rahmawati; Ni Wayan Sri Agustini (Research Center for Biotechnology, LIPI, Cibinong, 2015)

 Abstrak

Chlorella pyrenoidosa (C. pyrenoidosa) contains Chlorella Growth Factor (CGF), which consists of protein and polysaccharides. CGF is located inside the nucleus of cells and is beneficial to humans as a food supplement, an immunity booster, and an antioxidant. CGF formation of C. pyrenoidosa is influenced by medium composition. C. pyrenoidosa INK was cultured in a modified basal medium (MBM) with various concentrations of Mg2+ (0.5, 1.0, and 1.5 g/L) and Fe2+ (3.5×10-4 and 5.0×10-4 g/L). The experiments were run and analyzed under a completely randomized design using a 2-L bottle with three replications.
The results showed that MBM with 1.0 g/L of Mg2+ and 3.5×10-4 g/L of Fe2+ yielded the optimal growth curve for C. pyrenoidosa. Analysis of protein content was carried out using the Lowry method with a spectrophotometer at λ=750 nm, and the obtained results were 0.0974 mg/mL (extract) and 6.4097 mg/ml (supernatant). Furthermore, analysis of glucose content was carried out using the phenol sulfate method (λ = 490 nm), and the obtained results were 49.331 ppm (extract) and 1566.911 ppm (supernatant). Analysis of amino acids in CGF using liquid chromatography-mass spectrometry (LC-MS) indicated the presence of tyrosine, proline, glutamate, alanine, valine, tryptopan, phenylalanine, methionine, and leucine-isoleucine.

Pengaruh Konsentrasi Mg2+ dan Fe2+ dalam Media Kultur terhadap Pembentukan CGF oleh Mikroalga Chlorella pyrenoidosa INK dan Analisis Asam Amino dengan Kromatografi Cair-Spektrofotometri Massa. Chlorella pyrenoidosa (C. pyrenoidosa ) mengandung Chlorella Growth Factor (CGF), yang terdiri dari protein dan polisakarida. CGF terletak di dalam inti sel dan bermanfaat bagi manusia sebagai suplemen makanan, booster imunitas, dan antioksidan. Pembentukan CGF oleh C. pyrenoidosa dipengaruhi oleh komposisi medium. C. pyrenoidosa INK dikultur dalam media basal dimodifikasi (MBM) dengan berbagai konsentrasi Mg2+ (0,5, 1,0, dan 1,5 g/L) dan Fe2+ (3,5×10-4 dan 5,0×10-4 g/L). Percobaan dilakukan menggunakan rancangan acak lengkap dalam botol 2L dengan tiga kali pengulangan.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa MBM mengandung Mg2+ 1.0 g/L dan Fe2+ 3.5×10-4 g/L menghasilkan kurva pertumbuhan C. pyrenoidosa yang optimal. Analisis kandungan protein dilakukan dengan metode Lowry menggunakan spektrofotometer pada λ=750 nm, menghasilkan 0,0974 mg/mL (ekstrak) dan 6,4097 mg/mL (supernatan). Selanjutnya, analisis kadar glukosa dilakukan dengan metode fenol sulfat (λ=490 nm), hasil yang diperoleh 49,331 ppm (ekstrak) dan 1566,911 ppm (supernatan). Analisis asam amino dalam CGF menggunakan spektrometri massa kromatografi cair (KC-SM) menunjukkan adanya tirosin, prolin, asam glutamat, alanin, valin, triptopan, fenilalanin, metionin, dan leusin-isoleusin.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : J-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Cibinong: Research Center for Biotechnology, LIPI, Cibinong, 2015
Sumber Pengatalogan : LibUI eng rda
ISSN : 23560851
Majalah/Jurnal : Makara Journal of Science
Volume : Vol 19, No 2 June 2015 73-84
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Akses Elektronik : http://journal.ui.ac.id/index.php/science/article/view/4777
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi :
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
J-Pdf 03-20-107581182 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20447989
Cover