Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

A possible location of gajah mada's madakaripura

by Amrit Gomperts (Faculty of Humanities University of Indonesia, 2006)

 Abstrak

Desa Madakaripura adalah desa milik Patih Gajah Mada, patih Kerajaan Majapahit yang sangat terkenal. Namun, hingga saat ini belum jelas lokasi Desa Madakaripura itu. Menurut PrapaƱca pada tahun 1359 desa itu berada di wilayah Pasuruan. Tulisan ini mengupayakan penemuan desa itu. Dengan metode analisis toponim dan peta-peta akan dicoba untuk dipastikan letak Madakaripura dengan seteliti mungkin agar ahli arkeologi Indonesia bisa mencari situsnya. Sebagai kesimpulan, kemungkinan besar Madakaripura terletak di sebelah tenggara enam kilometer dari kota Pasuruan.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : AJ-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Faculty of Humanities University of Indonesia, 2006
Sumber Pengatalogan : LibUI eng rda
ISSN : 24076899
Majalah/Jurnal : Wacana Jurnal Ilmu Pengetahuan Budaya
Volume : vol. 8, No. 1, 2006: Hal. 104 - 112
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Akses Elektronik : http://wacana.ui.ac.id/index.php/wjhi/article/view/250/238
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi :
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
AJ-Pdf 03-17-333615121 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20450395
Cover