Laporan magang ini membahas prosedur audit yang dilakukan oleh KAP RTW atas akun pekerjaan dalam penyelesaian kontrak konstruksi kepada pemberi kerja PT RKD untuk tahun 2016 serta menganalisa apakah prosedur audit yang dilakukan telah sesuai dengan Standar Audit yang diterbitkan oleh Institut Akuntan Publik Indonesia IAPI.
Berdasarkan audit yang dilakukan, akun pekerjaan dalam penyelesaian kontrak konstruksi kepada pemberi kerja telah diakui, diukur, dan diungkapkan secara wajar, serta prosedur audit yang dilakukan oleh KAP RTW atas akun pekerjaan dalam penyelesaian kontrak konstruksi kepada pemberi kerja telah sesuai dengan Standar Audit.
This internship report focuses on discussing the audit procedure performed by KAP RTW for construction contract work in progress due from customers in PT RKD for the year 2016, as well as analysing whether the audit procedure performed is in accordance with Standards on Auditing established by the Indonesian Institute of Certified Public Accountants.
Based on the audit performed, it is concluded that construction contract work in progress due from customers in PT RKD has been fairly recognised, measured, and disclosed, and the audit performed by KAP RTW has been in accordance with applicable Standards on Auditing.