ABSTRAKPraktik Kerja Profesi Apoteker PKPA di Apotek Kimia Farma 07 Bogor bertujuan untuk memahami peran, tugas, dan tanggung jawab Apoteker di apotek. PKPA dilaksanakan pada tanggal 2 ndash; 28 Februari 2017. Apoteker berperan dalam melaksanakan kegiatan di apotek meliputi pengelolaan sediaan farmasi, alat kesehatan, dan bahan medis habis pakai, serta pelayanan farmasi klinis. Apoteker juga berperan dalam pengelolaan Narkotika dan Psikotropika. Tugas khusus yang diberikan berupa pengkajian alisis resep untuk pasien asma. Pengkajian resep meliputi pengkajian administratif, farmasetis, dan pertimbangan klinis.
ABSTRACTInternship at Kimia Farma 07 Pharmacy Bogor aims to understand role and responsibilities of pharmacist in the pharmacy. The internship held at 2 ndash 28 February 2017. The pharmacist responsibilities are managing pharmaceuticals, medical devices, and medical consumables and implement the clinical pharmacy service. Pharmacist has role of managing Narcotics and Psychotropic. Special task given was recipe analysis for patient with asthma. The analysis were administrative, pharmaceutical, and clinical study.