UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengaruh rasio red flag, discretionary accrual, dan non-discretionay accrual terhadap harga saham pada perusahaan non-finansial yang terdaftar di bei tahun 2006-2015 = The effect of red flag ratios discretionary accruals and non discretionary accruals on stock price study on non financial listed firms in indonesian stock exchange during the period 2006 2015

Anggoro Dwi Nugroho; Chandra Wijaya, supervisor; Satrio Budi Adi, examiner; Fibria Indriati Dwi Liestiawati, examiner; Pantius Drahen Soeling, examiner (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2017)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh rasio red flag, discretionary accrual DAC, dan non-discretionary accrual NDAC terhadap harga saham dengan menggunakan model regresi berganda. Sampel yang digunakan merupakan perusahaan non-finansial yang terdaftar di BEI tahun 2006-2015. Hasil pada penelitian ini menunjukkan bahwa lima dari enam rasio red flag yang digunakan memiliki pengaruh signifikan dalam menjelaskan harga saham. Sedangkan DAC dan NDAC tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap harga saham.

The aim of this study is to analyze the effect of red flag ratio, discretionary accruals DAC, and non discretionary accruals NDAC on stock price using multiple regression model. The samples used for this study is the non financial listed firms on Indonesia Stock Exchange for period of 2006 2015. The result of this study indicates that five out of six red flag ratios, that was used for the study, have significant impact on stock price. On the other hand, DAC and NDAC do not influence stock price significantly.

 File Digital: 1

Shelf
 S70120-Anggoro dwi nugroho .pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S70120
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2017
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer (rdadontent)
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 66 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S70120 14-20-521791275 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20465314
Cover