UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis sistem ekonomi daur ulang kapal dengan menggunakan metode penjual jasa dan borongan = Analysis economic system of ship recycle using method as service seller and wholesale

Asep Lukmanul Hakim; Sunaryo, supervisor; Firman Adi Nugroho, examiner (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2018)

 Abstrak

Penelitian ini membahas perancangan dan pengujian sistem ekonomi dengan asumsi yang diambil dari 2 dua perspektif yaitu dengan metode penyedia jasa dan metode asumsi pembelian besi tua borongan. Penutuhan kapal ship recycling telah dianggap sebagai alternatif terbaik untuk mengatasi masalah akan usia kapal yang sudah tidak produktif lagi. Saat ini teknologi untuk penutuhan di Indonesia sendiri tidak begitu maju ketimbang negara yang sudah menjalankan seperti Turki. Jika dibandingkan dengan Bangladesh maka kita bisa dikatakan mirip, hanya saja untuk jangkauan pasar masih kurang. Pengembangan galangan juga diperlukan sebagai bentuk dukungan akan sarana dan prasaran yang memadai untuk menjalankan industri ini. Selain itu juga pemerintah juga harus memberi dukungan karena akan sangat berpengaruh terhadap apa yang akan dikerjakan nantinya pada industri ini. Selain itu juga sistem kerja dan sistem ekonominya juga harus ditinjau dan diperbaharui agar industri ini layak untuk dikembangkan di Indonesia.

The focus of this study is about design and economical system testing with some assumes from two perspectives. The two perspectives is shipyard as service seller and shipyard as buyer of old scrap metal whole sale. Ship recycling has been considered the best alternative to solve problem about ageing ship to dispose of obsolete. For this time the technology of ship recycling in Indonesia is not good if we compared with country that has been running this industry for along time ago, as an example Turkey. But, if we compare with Bangladesh we have similarity about the work system and technology. About the market scope, we one step behind them. Development of shipyard also necessary as support of facilities and infrastructure to running this industry. Beside of them, the government also give their support, because will be affected for the future of this industry. Work system and economical system should more observating in order that this industry is feasible to develop in Indonesia.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Pdf-Asep Lukmanul Hakim.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2018
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xii, 56 pages : illustration
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-Pdf 14-21-091443260 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20466100
Cover