UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Prototipe aplikasi mobile jurnalisme makanan (food journalism) Jakarta "Jakartagastro" = Food journalism mobile application "Jakartagastro" prototype

Sasti Hapsari Nurdiana; Awang Ruswandi, supervisor; Irwansyah, examiner; Wahyuni Pudjiastuti, examiner (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2017)

 Abstrak

ABSTRAK
Analisis Situasi: Jakarta selain sebagai pusat pemerintahan juga merupakanpusat hiburan yang memiliki berbagai daya tarik wisatasalah satunya pariwisata makanan atau gastronomi dengan menawarkan hampir 4.000 gerai makanan. Perkembanganteknologi dan informasi yang cepat juga berpengaruh pada bidang kuliner yang mendorong perilaku generasi mudalebih suka makan di luar rumah dengan mencari referensi gerai makan di internet. Namun, masyarakat membutuhkanlebih dari sekedar referensi. Hal yang terjadi dengan banyaknya referensi gerai makan atau makanan menimbulkan efek konsumtif bagi masyarakat, karena kebanyakan hanya menyajikan makanan tanpa disertai sisiedukasinya. Media baru jurnalisme makanan ini dengan lingkup Jakarta dapat menjadi upaya dalam memberikan informasi akurat dan komprehensif tentang makanan danmemberikan manfaat positif bagi masyarakat. Manfaat dan Tujuan: Pengembangan Prototipe: Memberikan informasi komprehensif dan aktual mengenaimakanan di Jakarta kepada masyarakat. Tujuannya adalahmenjadi pionir media jurnalisme makanan dengan formatmobile-app yang mudah diakses, dinamis, interaktif,menarik serta menawarkan informasi yang komprehensif. Prototipe yang Dikembangkan: Jakartagastro adalah media jurnalisme makanan berbasis mobile-application yang memiliki wilayah cakupan Jakarta. Media ini memiliki berbagai konten yang dibutuhkan khalayak diantaranya liputan terkini, informasi umum gerai makanan, ulasan, resep, nutrisi, dan latar belakang sejarah suatu makanan. Evaluasi: Pre-tes dilakukan sebelum situs diluncurkan denganmenyebarkan kuesioner langsung kepada khalayak. Evaluasi khalayak hampir sama dengan pre-test dilakukan untuk melihat kepuasan khalayak terhadap situs. Evaluasi input, output, dan outcome akan dilakukan dengan analisislaporan divisi serta survei khalayak setiap empat bulan. Anggaran: Anggaran Pembuatan Prototipe Rp 745.000. Investasi Awal Rp 79.067.000Total Pengeluaran Bulanan Rp 139.000.000Total Pengeluaran 1 Tahun Rp 1.602.000.000Perkiraan Pendapatan Tahun Pertama Rp 325.596.000. Perkiraan Pendapatan Tahun Kedua Rp 1.883.400.000.

ABSTRACT
Situation Analysis: Jakarta as the central government, also holds a role as thecenter of entertaiment with various tourism attractions. Oneof tourism attractions is its gastronomy tourism, providingalmost 4000 outlets. Rapid development of technology andinformation also give massive effect to gastronomy industry. It drives people to go eating out more often andusually using the internet as their reference. But, peopleneed more than reference. Sadly, people become moreconsumptive, because the references only cover about theproducts and overlook its educative role. New food journalism can be a platform for giving accurate and comprehensive information about food and positive impactto society. Benefits and Goals of Developing Prototype: To give comprehensive and actual information related tofood in Jakarta. The objective is to be pioneer as a dynamicand interactive food journalism media.Developing Prototype: Jakarta gastro is mobile app basis food journalism mediawith coverage in entire Jakarta. This media provides actualinformation, recipe, nutrition, related to food. Evaluation: The pre test will be conducted before the site is launched bydistributing questionnaires directly to the audience.Evaluation of the audience is almost the same as the pre test. It will be conducted to see the satisfaction of the audiencefor the site. Evaluation of inputs, outputs, and outcomes willbe conducted by analyzing reports of division and surveysevery four months. Budgeting: Protoype development budget Rp 745.000Initial Investments Rp 79.067.000. Total monthly expenses Rp 139.000.000. Expenses in a year Rp 1.602.000.000Predicted income first year Rp 325.596.000. Predicted income second year Rp 1.883.400.000

 File Digital: 1

Shelf
 TA-Sasti Hapsari Nurdiana.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tugas Akhir
No. Panggil : TA-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2017
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 42 pages; illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
TA-Pdf 16-18-819454773 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20468237
Cover