Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

A rare case of upper back pain as the presenting complaint of acute myocardial

by Ian Huang, Raymond Pranata, Novita (Department of Internal Medicine. Faculty of Medicine Universitas Indonesia, 2016)

 Abstrak

Nyeri punggung atas adalah salah satu gejala atipikal dari infark miokard akut (IMA) yang lebih sering ditemukan pada perempuan, lanjut usia dan penderita diabetes. Kegagalan untuk mengenali presentasi atipik dari IMA menyebabkan telatnya diagnosis yang dihubungkan dengan meningkatnya mortalitas dan morbiditas. Dalam kasus ini kami melaporkan seorang laki-laki berusia 46 tahun datang dengan keluhan nyeri punggung atas yang berat dan mendadak sejak 6 jam sebelum masuk rumah sakit. Diagnosis IMA tertunda hingga 12 jam kemudian ketika nyeri dada tipikal dirasakan dan EKG menunjukan evolusi dari STEMI. Karena presentasi klinis yang atipikal, diagnosis IMA pada pasien ini tertunda. Pemantauan yang jeli dan pemeriksaan lanjutan untuk sindrom koroner akut (SKA) wajib dilaksanakan untuk mencegah tertundanya diagnosis dan tata laksana yang sesuai.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : 616 UI-IJCHEST 3:4 (2016)
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: Department of Internal Medicine. Faculty of Medicine Universitas Indonesia, 2016
Sumber Pengatalogan : LibUI eng rda
ISSN : 23554584
Majalah/Jurnal : UI-IJCHEST
Volume : Vol. 3, No. 4 Desember 2016: Hal. 123-126
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated
Tipe Carrier : volume
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
616 UI-IJCHEST 3:4 (2016) 03-18-896804260 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20469575
Cover