Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

The determinants of tax compliance in tax amnesty programs experimental approach

by Puri Mahestyanti, Bambang Juanda, Lukytawati Anggraeni (Faculty of Economics and Business State Islamic University (UIN) Syarif Hidayatullah, 2018)

 Abstrak

Dalam rangka mencari sumber pendapatan baru, untuk pembiayaan pembangunan infrastruktur seluruh wilayah Indonesia, pemerintah memutuskan memilih melakukan amnesti pajak pada tahun 2016. Penelitian ini dilakukan sebagai sebuah kajian untuk mempelajari efek faktor-faktor (kekayaan,periode tarif, denda dan peluang audit probability) terhadap kepatuhan wajib pajak. Kepatuhan wajib pajak diukur dari unit harta yang diikutsertakan dari yang seharusnya dilaporkan, nilai harta yang diikutsertakan dari yang seharusnya dilaporkan, dan keikutsertaan wajib pajak. Penelitian menggunakan data primer yang dikumpulkan melalui serangkaian percobaan ekonomi. Metode yang digunakan adalah uji ragam. Hasil penilitian menunjukkan bahwa wajib pajak dengan kekayaan tinggi memilki tingkat kepatuhan yang rendah dan wajib pajak lebih menyukai untuk mengikuti manesti pajak pada tingkat tarif terendah yakni pada 2%. Upaya dari pemerintah dengan menerapkan denda dan peluang audit probability menunjukkan efek yang besar terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : 330 JETIK 17: 1 (2018)
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Penerbitan : Jakarta: Faculty of Economics and Business State Islamic University (UIN) Syarif Hidayatullah, 2018
Sumber Pengatalogan : LibUI eng rda
ISSN : 14128969
Majalah/Jurnal : Etikonomi Jurnal Ekonomi
Volume : Vol. 17, No. 1 2018: hal. 93-110
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated
Tipe Carrier : volume l
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
330 JETIK 17: 1 (2018) 03-18-877797594 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20469872
Cover