Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Perubahan ikim dalam konteks sistem produksi dan pengembangan kopi di indonesia / M. Syakir, E. Surmaini

M. Syakir; E. Surmaini (Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian, 2017)

 Abstrak

ABSTRAK
Kopi merupakan salah satu komuditas ekspor yang berperan startegis dalam perekonomian hampir dua juta rumah petani di Indonesia. Potensi ekspor kopi Indonesia cukup tinggi karena cita rasanya yang disukai, namun tren peningkatan produksi kopi nasional hanya 1-2% per tahun. Di sisi lain, dampak perubahan iklim juga mengancam tercapainya target peningkatan produks. Makalah ini merupakan tinjauan dampak perubahan iklim terhadap produksi kopi dan strategi adaptasinya di Indonesia. Daerah penghasil utama kopi seperti Aceh, Sumatra Utara, Sumatera Selatan, Lampung, Bengkulu, Jawa Timur dan Sulawesi Selatan rentan tehadap perubahan iklim ekstrim seperti kekeringan akibat El Nino mengakibatkan penurunan produksi kopi 10%. sebaliknya, musim hujan yang panjnag akibat La Nina menurunkan produksi kopi hingga 80%. Dampak tidak langsung perubahan iklim adalah meningkatnya serangan hama penggerak buah kopi dan penyakit karat daun yang menyebabkan penurunan produksi kopi hingga 80%. Dampak tidak langsung perubahan iklim adalah meningkatnya serangan hama penggerak buah kopi dan penyakit karat daun yang menyebabkan penurunan produksi sekitar 50%. Akibat kenaikan suhu, sentara produksi kopi diproyeksikan akan berpindah ke wilayah dengan elevasi yang lebih tinggi. Berbagai teknologi adaptasi telah dihasilkan, namun tingkat adaptasi petani kopiumumnya masih renda. Kondisi ini diperparah oleh tebatasnya akses sebagian besar petani terhadap informasi iklim. Untuk mengatasi masalah tersebut, pengambil kebijakan, stakeholder, dan petani harus mengakselerasi upaya adaptasi karena perubahan iklim terlah terjadi dan akan terus berlangsung.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : 630 JPPP 30:1 (2011)
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian, 2017
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
ISSN : 02164418
Majalah/Jurnal : Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pertanian
Volume : Vol. 36, No. 2, Des 2017: Hal. 77-90
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated
Tipe Carrier : volume
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
630 JPPP 30:1 (2011) 03-18-296299188 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20470199
Cover