Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Pemanfaatan aspek kebahasaan bentuk kata tuturan humor dalam karikatur / Gita Anggria Resticka

Gita Anggria Resticka; (Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret, 2017)

 Abstrak

ABSTRACT
Pemakaian bahasa dalam masyarakat ditentukan oleh faktor linguistik dan sosial. Hal ini juga berlaku pada karikatur. Karikatur tersebut ditampilkan dengan berbagai gambar yang lucu dan menarik serta diikuti kalimat singkat. Penggunaan bhasa yang khas dalam karikatur menjadikan karikatur sebagai suatu register dalam kebahasaan yang menarik untuk diteliti. Untuk mengetahui maksud karikatur dalam tiap gambar, hal ini dapat dijaji secara pragmatik. Wijana (2004) mengatakan bahwa karikatur secara sengaja menciptakan tuturan yang menyimpangkan prinsip-prinsip dan parameter pragmatik secara langsung atau lewat perantara tokoh atau tokoh-tokoh rekaannya yang berperan sebagai peserta tindak tutur yang irrasional. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif deskriptif dengan menekankan pada masalah proses dan makna (tindak tutur). Dalam sebuah karikatur, untuk sampai pada pemahaman humor yang sebenarnya, hal yang perlu dilacak adalah berbagai jenis tindak tutur; fungsi pragmatis; implikatur percakapan dan kategorinya yang dikandung oleh berbagai jenis tuturan dalam wacana karikatur tersebut.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : 805 HSB 1:1 (2017)
Entri utama-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Surakarta: Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret, 2017
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
ISSN : 08520933
Majalah/Jurnal : Haluan Sastra Budaya
Volume : Vol. 01, No. 01 Juni 2017: Hal. 41-60
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated
Tipe Carrier : volume
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
805 HSB 1:1 (2017) 03-18-924882797 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20471264
Cover