Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Pemberdayaan tari sanghyang di Banjar jangu, Desa Duda Kecamatan Selat, Kabupaten Karangasem, Bali / I Made Purna

I Made Purna; (Pusat Penerbitan LP2MPP Institut Seni Indonesia Denpasar, 2017)

 Abstrak

ABSTRAK
Kearifan lokal yang diwadahi Tari Sanghyang di Banjar Jangu, Desa Duda, Kecamatan Selat, Kabupaten Karangasem, Bali mengandung nilai-nilai budaya nilai kemanusiaan, kebersamaan, persaudaraan, kearifan terhadap lingkungan, ketauladan. Karena itu tidak mengherankan oleh pendukungnya Tari Sanghyang telah difungsikan sebagai tari yang memiliki fungsi religiusmagis, fungsi sosial, keharmonisan terhadap lingkungan alam, serta memiliki makna moral yang sederhana baik gending maupun pakaiannya yang sangat tergantung pada alam. Rumusan masalah yang dibahas dalam tulisan ini, antara lain, 1) kenapa tari Sanghyang di Banjar Jangu diberdayakan; 2) apa usaha pemberdayaan yang sudah dan yang akan dilakukan oleh masyarakat pendukungnya. Tujuan penulisan ini yaitu, 1) menghidupkan kembali Tari Sanghyang sebagai warisan budaya lokal; 2) membangkitkan suasana magisreligius; 3) Mempertahankan Tari Sanghyang sebagai salah satu Tari Wali yang harus tetap hidup ikut menunjang pelaksanaan upacara agama Hindu. Agar pemberdayaan Tari Sanghyang dapat optimal, dan bertaksu, maka model pemberdayaannya perlu dilakukan melaluicara structural dan kultural.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : 300 MUDRA 32:2 (2017)
Entri utama-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Denpasar: Pusat Penerbitan LP2MPP Institut Seni Indonesia Denpasar, 2017
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
ISSN : 08543461
Majalah/Jurnal : MUDRA Jurnal Seni Budaya
Volume : Vol. 38 No. 2, Mei 2017: Hal. 238-252
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated
Tipe Carrier : volume
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
300 MUDRA 32:2 (2017) 03-18-703156962 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20471847
Cover