UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Tubuh yang menari yosakoi: studi tentang growing sense of body penari Yosakoi dalam komunitas Yosakoi hyakka ryouran = Body that danced yosakoi: study about growing sense of body Yosakoi dancer in Yosakoi hyakka ryouran community

Nur Alifah Mustajabah; Lumenta, Dave, supervisor; Tony Rudyansjah, examiner; Sri Murni, examiner; Iman Fachruliansyah, examiner ([Publisher not identified] , 2018)

 Abstrak

ABSTRACT
Penelitian ini membahas mengenai pembentukan sense of body awareness penari dalam komunitas Yosakoi Naruko Odori Hyakka Ryouran YHR saat melakukan tari yosakoi, baik dalam latihan maupun dalam pertunjukan. Saya menerapkan pendekatan kualitatif yang bersifat deskriptif dalam studi ini. Pengumpulan data saya lakukan dengan cara autoethnography, wawancara, pengamatan, dan juga studi kepustakaan. Studi ini melihat seni tari dari sudut pandang penari mengenai cara penari melatih tubuhnya untuk melakukan gerakan tari, atau cara membangun relasi antara penari dengan tubuhnya dalam menari, terutama mengenai relasinya dengan penari lain dan juga properti yang digunakan. Penari menyerap sebuah koreografi tari menggunakan sense dari tubuhnya. Sense of body penari berfungsi sebagai alat pengumpul informasi bagi penari dalam melakukan tarian. Hal tersebut membuat tubuh dari penari dapat mengingat bentuk gerakan tari. Sense of body dalam tulisan ini bukan hanya mengacu pada pancaindra saja, namun juga sense lainnya dari tubuh. Pembentukan sense of body penari sendiri dilakukan dengan melakukan latihan tari secara terus-menerus dan juga melakukan banyak pertunjukan tari, sehingga tubuh penari terbiasa dengan gerakan tari tersebut.

ABSTRACT
This research focus on dancer growing sense of body awareness in Yosakoi Naruko Odori Hyakka Ryouran community when dancing yosakoi, in their practice or performance. I apply a qualitative approach descriptively. The data was collected by doing autoethnography, interviews, observations, and literacy study. This thesis examines dance from dancer point of view about how dancer train her his body to do dance movement, or the way dancer developing relation between dancer and his body in dance, especially the relationhip of dancer with other dancer and also with the property they used. Dancer memorize the dance used their sense of body. Dancers sense of body have function as a tool to collected information for dancer to dance. Thats making body of dancer can memorize the shape of dance movement. Sense of body, here, is not only refers to five sense, but also to other senses. Growing dancer sense of body done by doing dance practice continueally and doing many performances. So, dancers body get used to it.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Nur Aifah Mustajabah.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2018
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xviii, 85 pages : illustration
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-Pdf 14-20-277902164 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20473018
Cover