UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis pengaruh motivasi intrinsik terhadap knowledge sharing behaviour, knowledge application behaviour, dan innovative behaviour karyawan, studi kasus: karyawan divisi food beverage Hotel Mulia Senayan = Analysis of the effect of intrinsic motivation on knowledge sharing behaviour, knowledge application behaviour, and innovative behaviour of the employee, case study: food and beverage division's employee Mulia Hotel Senayan

Maydelima Wiliany; Rachmadi Agus Triono, supervisor; Fandis Ekyawan, examiner (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2018)

 Abstrak

Skripsi ini menganalisis pengaruh dari motivasi Intrinsik yakni Need for Achievement, Need for Power, dan Need for Affiliation terhadap Knowledge Sharing Behaviour, Knowledge Application Behaviour, dan Innovative Behaviour Karyawan Hotel Mulia Senayan. Penelitian ini dilakukan di Hotel Mulia Senayan dengan jumlah responden sebanyak 102 orang. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda dengan bantuan SPSS 16.0. hasil penelitian membuktikan bahwa Need for Achievement tidak mempengaruhi Knowledge Sharing Behaviour dan Knowledge Application Behaviour, sedangkan need for Power tidak mempengaruhi Knowledge Sharing Behaviour dan mempengaruhi Knowledge Application Behaviour, kemudian Knowledge Sharing Behaviour mempengaruhi Knowledge Application Behaviour, kemudian Knowledge Sharing Behaviour tidak mempengaruhi Innovative Behaviour dan Knowledge Application Behaviour mempengaruhi Innovativ Behaviour.

This Thesis Analyzes the effect of intrinsic Motivation consist of Need for Achievement, Need for Power, and Need for Affiliation on Knowledge Sharing Behaviour, Knowledge Application Behaviour, and Innovative Behaviour. This research was conducted at the Hotel Mulia Senayan Jakarta with the number of respondent 102 persons. This study using multiple regression analysis with the help of SPSS version 16.0. The Research prove that Need for Achievement does not have a significant effect on Knowledge Sharing Behaviour and Knowledge Application Behaviour, and need for power does not have significant effect on Knowledge Sharing Behaviour but have significant effect on Knowledge Application behaviour, and then Knowledge Sharing Behaviour have significant effect on Knowledge Application Behaviour, but does not have significant effect on Innovative Behaviour, and Knowledge Application Behaviour have significant effect on innovative Behaviour

 File Digital: 1

Shelf
 S-pdf-Maydelima Wiliany.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2018
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xii, 62 pages : illustration
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-Pdf 14-21-029575695 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20474999
Cover