UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Composite index of anthropometric failure (CIAF) dengan pendekatan spasial di Kalimantan = Composite index of anthropometric failure (CIAF) with spatial analysis in Kalimantan / Ummi Khairun Niswah

Ummi Khairun Niswah; Martya Rahmaniati Makful, supervisor; Tris Eryando, supervisor; Besral, examiner; Yekti Widodo, examiner; Dakhlan Choeron, examiner ([Publisher not identified] , 2018)

 Abstrak

ABSTRAK
Composite Index of Anthropometric Failure CIAF dengan PendekatanSpasial di KalimantanPembimbing : Dr. Martya Rahmaniati, S.Si., M.SiPendahuluan: Composite Index of Anthropometric Failure CIAF adalah komposit indeksmalnutrisi yang dibagi menjadi tujuh indikator. Faktor risiko kejadian CIAF diantaranya ASIeksklusif, desa/kelurahan Universal Child Immunization UCI , jamban sehat, posyandu aktif,kemiskinan, tingkat pendidikan ibu dan status pekerjaan ibu balita. Penelitian ini dilakukan untukmengetahui variabel yang berpengaruh terhadap secara lokal dan secara global dan mengetahuiperbedaan faktor yang menjadi prediktor CIAF di setiap kabupaten/kota Metode: Penelitian inimenggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan desain studi cross sectional. Analisispenelitian menggunakan analisis spasial menggunakan MGWR. Hasil: Hasil analisis F hitung t tabel 0,025;49 = 2,009 . Nilai R-square pemodelanMGWR sebesar 52.56 sehingga model ini cukup dalam menggambarkan variasi CIAFdi Kalimantan. Kesimpulan: Variabel yang berpengaruh secara spasial di kabuaten/kota adalahvariabel tingat pendidikan ibu yang rendah dan posyaandu aktif sedangkan hasil analisis diKalimantan tidak ada variasi spasial. Faktor tingkat pendidikan ibu yang rendah dan posyanduaktif yang menjadi prediktor kejadian CIAF secara lokal. Tingkat pendidikan ibu signifikandiseluruh kabupaten/kota, sedangkan posyandu aktif signifikan di 14 kabupaten/kota.Kata kunci:CIAF, malnutrisi, MGWR, spasial.

ABSTRACT
Composite Index of Anthropometric Failure CIAF with SpatialAnalysis in KalimantanCounsellor Dr. Martya Rahmaniati, S.Si., M.Si.Background The Composite Index of Anthropometric Failure CIAF is a composite index ofmalnutrition that is divided into seven indicators. Risk factors of CIAF are exclusivebreastfeeding, Universal Child Immunization UCI villages, avaibility of latrines, poverty,maternal education level, active integrated service post, and employment status of toddlermothers. This study was conducted to determine the variables that affect lokally and globally andto know the differences in factors that predict CIAF in each district that affect spatial malnutritionincidence in infants. Method This study used a quantitative approach using cross sectional studydesign. The research analysis used spatial analysis using MGWR. Results The result of F value F table 0,47 t table 0.025 49 2,009 . MGWR analysis for CIAF resulted in a 52.56 so this model is strongto describe the variation of CIAF in Kalimantan Conclusion The variables that have spatialvariability in lokal area are low education maternal education variable and active activeintegrated service post, while analysis result in Kalimantan no spatial variability. Factors of lowlevel of maternal education and active integrated service post, become predictors of CIAFincidence. Maternal education level is significant across districts, while avtive integrated servicepost is significantly active in 14 district municipalities.Keywords CIAF, malnutrition, MGWR, spatial

 File Digital: 1

Shelf
 T49803-Ummi Khairun Niswah .pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T49803
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2018
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xvi, 79 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T49803 15-19-234904665 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20477265
Cover