ABSTRAKPraktik kerja profesi di Puskesmas Kecamatan Jagakarsa Jakarta Selatan bertujuan agar mahasiswa memahami peranan, tugas, dan tanggung jawab apoteker dalam praktek pelayanan kefarmasian di Puskesmas, Memiliki pengetahuan, keterampilan, sikap perilaku professionalisms serta wawasan dan pengalaman nyata reality untuk melakukan praktik profesi dan pekerjaan kefarmasian di Puskesmas, Melihat dan mempelajari strategi dan pengembangan praktik profesi Apoteker di Puskesmas, Memiliki gambaran nyata tentang permasalahan problem solving praktik dan pekerjaan kefarmasian di Puskesmas serta mampu berkomunikasi dan berinteraksi dengan tenaga kesehatan lain yang bertugas di Puskesmas. Praktik kerja profesi di Puskesmas dilakukan selama dua minggu dengan tugas khusus yaitu ldquo;Konseling dan Pemberian Informasi Obat pada Pasien HIV/AIDS ODHA rdquo;. Tujuan dari tugas khusus ini agar mahasiswa dapat memahami peran apoteker dalam Konseling dan Pemberian Informasi Obat pada pasien HIV/AIDS ODHA serta untuk meningkatkan pemahaman, kepatuhan dan motivasi pasien dalam menjalani terapi HIV-AIDS
ABSTRACTPractice professional work at Puskesmas Kecamatan Jagakarsa South Jakarta aims to make the students understand the role, duty, and responsibility of pharmacist in the practice of pharmaceutical service in Puskesmas Have knowledge, skill, attitude of professionalism and reality and reality and pharmaceutical work at health center, observing and studying strategy and development of profession practice of pharmacist at health center, having a real picture about problem solving practice and pharmacy work at health center and able to communicate and interact with other health worker who served in health center. The professional work practice at Puskesmas was conducted for two weeks with the special task of Counseling and Providing Drug Information on HIV / AIDS Patients ODHA . The purpose of this special task is to enable students to understand the role of pharmacists in Counseling and Drug Information Provision in HIV / AIDS patients and to improve the understanding, compliance and motivation of patients in HIV / AIDS therapy