ABSTRAKPraktik Kerja Profesi Apoteker dilaksanakan di Suku Dinas Kesehatan Kota Administrasi Jakarta Timur. Melalui Praktik kerja, mahasiswa profesi apoteker diharapkan mendapatkan pengetahuan dan wawasan mengenai farmasi di pemerintahan. Mahasiswa apoteker juga diharapkan untuk memahami tugas dan fungsi apoteker di Suku Dinas Kesehatan Kota Administrasi Jakarta Timur. Selama PKPA, mahasiswa apoteker ditempatkan di seksi Sumber Daya Kesehatan SDK , lebih tepatnya di sub seksi farmasi, makanan, dan minuman Farmakmin . Mahasiswa diberikan tugas khusus untuk merekapitulasi dan menganalisis data mengenai penggunaan obat rasional POR . Sebagai hasil dari PKPA, mahasiswa apoteker mengerti mengenai peran, tugas, dan tanggung jawab apoteker di sub seksi Farmakmin.
Pharmacists Professional Practice was held in Apotek Kimia Farma No. 115 Jl. Pamulang Permai Raya No. 1A Pamulang Barat for a month. Through internship, pharmacy students are expected to see the real condition in pharmacy and gaining knowledge about pharmacy management and pharmaceutical care practices, especially in terms of implementation Health Ministry Regulations Number 73 of 2016 about Pharmaceutical Care Standard in Pharmacy. Pharmacy student also expected to have a deep understanding of the role and duties of pharmacist in the Pharmacy. Student was given a special assignment to analyze prescription for vertigo. As the result of the internship, pharmacy student understood the role, job and responsibility of pharmacist in the pharmacy.