UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

Identitas Arab dan Islam tokoh Mohamed Bouchaïb pada cerpen Le Suspect serta pengaruhnya dalam interaksi sosial = Arabic and islam identity in character of Mohamed Bouchaïb in short story Le Suspect and the effects in social interaction

Esther Anditasari; Danny Susanto, supervisor ([Publisher not identified] , 2018)

 Abstrak

ABSTRAK
Fokus utama penelitian ini adalah identitas Arab dan Islam pada tokoh utama Mohamed Boucha b dalam karya sastra maghribi berjudul Le Suspect karya Tahar Ben Jelloun. Identitas Arab dan Islam yang sangat kuat pada tokoh utama memberikan pengaruh di dalam interaksi sosial di Prancis. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi pustaka. Teori yang dipakai adalah teori identitas dari Stuart Hall. Hasil penelitian ini memperlihatkan bahwa identitas Arab dari tokoh utama Mohamed Boucha b ditunjukkan melalui nama, mata pencaharian, ciri fisik, asal, baju tradisional, dan kebiasan sementara identitas Islam tokoh utama ditunjukkan melalui nama, ritual keagamaan, dan aturan keagamaan. Akibat identitas Arab dan Islam yang kuat dalam kehidupan di Prancis, tokoh utama mengalami prasangka di lingkungan sosial dan diskriminasi di lingkungan pekerjaan.

ABSTRACT
The main focus of this research is the Arab and Islamic identity of the main character Mohamed Boucha b in the literary work of maghribi entitled Le Suspect by Tahar Ben Jelloun. The strong Arab and Islamic identity of the main character had an influence in social interaction in France. The method used in this study is the literature study. The theory used is the theory of identity of Stuart Hall. The results of this study show that the Arab identity of the main character Mohamed Boucha b is shown by name, livelihood, physical characteristics, origin, traditional dress, and habits while Islamic identity of the main character is shown by name, religious ritual, and religious rules. Due to the strong Arab and Islamic identity in life in France, the main character experienced social prejudice and discrimination in the work environment

 File Digital: 1

Shelf
 MK-Esther Anditasari.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Makalah dan Kertas Kerja
No. Panggil : MK-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2018
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : 20 pages
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
MK-pdf 10-18-349778097 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20478964
Cover