UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengaruh kandungan monostearin dan suhu penyimpanan terhadap laju pertumbuhan presipitat dalam campuran biodisel-petroleum diesel = Effect of monostearin contain and storage temperature to precipitate rate in biodiesel-petroleum diesel blend

CANDRA SURYA NUSA CITRA; Misri Gozan, supervisor; Imam Paryanto, supervisor; Heri Hermansyah, examiner; Rita Arbiyanti, examiner ([Publisher not identified] , 2019)

 Abstrak

ABSTRAK
Biodiesel dicampur dengan petroleum diesel untuk meningkatkan sifat fisikokimia yang berhubungan dengan CFP (cold flow properties). BXX memiliki permasalahan seperti meningkatnya presipitasi pada suhu rendah dan menyebabkan penyumbatan pada filter atau dispenser bahan bakar kendaraan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variasi kandungan monostearin dan suhu penyimpanan terhadap laju pertumbuhan presipitat yang terbentuk. Dalam penelitian ini digunakan monostearin pada kondisi 15oC, 20oC, 25oC dan suhu ruangan dalam penyimpanan jangka panjang (3 minggu) terhadap laju pertumbuhan presipitat. Dari penelitian ini didapatkan hasil presipitat pada (B30/7 hari) suhu penyimpanan 15oC 0.184 gram sedangkan 20oC 0.163 gram. Hasil penelitian memperlihatkan setelah masa penyimpanan sampel lebih dari 7 (tujuh) hari, hasil presipitasi pada BXX sudah mulai stabil yaitu sebesar 0.172 gram pada hari ke-21 (dua puluh satu).

ABSTRACT
Biodiesel is mixed with petroleum diesel to improve physicochemical properties associated with CFP (cold flow properties). BXX has problems such as increasing precipitation at low temperatures and causing blockages in filters or fuel dispenser vehicles. This study aims to determine the effect of variations in monostearin content and storage temperature on the growth rate of precipitates formed. In this study monostearin was used in conditions of 15oC, 20oC, 25oC and room temperature in long-term (3 weeks) storage of precipitate growth rates. From this study the precipitates were obtained at (B30 / 7 days) storage temperature of 15oC 0.184 grams while 20oC was 0.163 grams. The results showed that after the sample retention period was more than 7 (seven) days, the precipitation results on BXX had begun to stabilize, amounting to 0.172 grams on the 21st day (twenty-one).

 File Digital: 1

Shelf
 S-Pdf-Candra Surya Nusa Citra.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2019
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 49 pages : illustration ; appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-Pdf 14-21-170162241 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20482414
Cover