UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Informasi privat dari proses pembentukan harga saham tidak natural (pengujian empiris dari negara-negara di Asia Tenggara) = Private information from unnatural price discovery: empirical evidence from Southeast Asia countries / Usman Arief

Usman Arief; Zaafri Ananto Husodo, supervisor; Budi Wibowo, examiner; Yogo Purwono, examiner ([Publisher not identified] , 2018)

 Abstrak

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari kandungan informasi privat pada
proses unnatural price discovery atau yang lebih dikenal sebagai jump ketika
kejadian makroekonomi tidak dapat menjelaskan proses terjadinya jump di pasar
saham. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa jump yang terjadi di pasar saham
di Asia Tenggara dipengaruhi oleh informasi privat dimana nilai imbal hasil secara
statistik signifikan lebih tinggi/ lebih rendah pada hari dimana terjadi informasi
privat. Kami juga menemukan pola bahwa informasi privat yang terjadi di pasar
saham Indonesia secara konsisten terkonsentrasi pada hari tertentu yaitu hari Jumat.
Sedangkan pola pada pasar saham di negara lain menunjukkan informasi privat
yang datang tidak terkonsentrasi pada hari tertentu melainkan secara random.
Hasil penelitian ini selanjutnya menemukan bahwa informasi privat mampu
menjelaskan imbal hasil individu perusahaan di Indonesia dan Thailand secara
konsisten untuk semua interval waktu yaitu; 1 menit, 5 menit, 10 menit, dan 30
menit. Menggunakan konsep dari Aït-Sahalia, Cacho-Diaz, and Laeven (2015)
kami menemukan spillover informasi privat yang konsisten dan signifikan hanya
di pasar saham Singapura dan Indonesia sedangkan untuk pasar saham negara lain kami tidak menemukan adanya spillover.

ABSTRACT
This research studies the private information from unnatural price discovery
or jump when the absence of macroeconomic announcements. This study reveals that private information significantly explain jump in the Southeast Asia stock ..markets. Private information affects return on the day when the informed traders
execute their information resulting extreme value of return. We find a pattern that
the arrival of private information in Indonesian stock market is consistently
concentrated on Friday while other stock markets are random.
This paper empirically shows that private information is consistently explain
individual return in Indonesia as well as Thailand stock market. Using the concept
from Aït-Sahalia, Cacho-Diaz, and Laeven (2015), we discover spillover of private
information from Singapore to Indonesia whereas there is no private information
spillover in other stock markets

 File Digital: 1

Shelf
 T52221-Usman Arief.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T52221
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2018
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; Computer (rdadontent)
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : x, 93 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T52221 15-19-108071025 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20485736
Cover