UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengaruh perceived environmental responsibility dan concern for self-image terhadap green purchase intention pada konsumen emerging adult = The Effect of Perceived Environmental Responsibility and Concern for Self-Image to Green Purchase Intention in Emerging Adult Consumer

Khairunnisa Savira; Bertina Sjabadhyni, supervisor; Eka Gatari, examiner; Andi Supandi Suaid Koentary, examiner (Fakultas Psikologi Universitas Indonesia , 2019)

 Abstrak

Terdapat berbagai permasalahan lingkungan yang ada di Indonesia, salah satunya adalah masalah sampah. Salah satu cara untuk mengatasi permasalahan lingkungan adalah dengan beralih menggunakan produk ramah lingkungan. Untuk dapat memprediksi pembelian produk ramah lingkungan, penting untuk meneliti intensi membeli produk ramah lingkungan. Penelitian ini berfokus pada dua hal yang menyebabkan green purchase intention, yaitu perceived environmental responsibility dan concern for self-image pada konsumen emerging adult. Partisipan berusia 18-29 tahun mengisi kuesioner secara daring. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perceived environmental responsibility dan concern for self-image secara bersamaan memiliki pengaruh yang signifikan dalam memprediksi green purchase intention pada konsumen emerging adult. Selain itu, concern for self-image memiliki pengaruh yang lebih besar terhadap green purchase intention dibandingkan perceived environmental responsibility. Hal ini berarti bahwa pada konsumen emerging adult intensi membeli produk ramah lingkungan lebih dipengaruhi oleh kepedulian terhadap citra diri dibandingkan rasa tanggung jawab terhadap lingkungan.


Among many environmental problems in Indonesia, plastic waste is one of them. Changing from brown products to green products is one way to overcome environmental problems. It is important to know green purchase intention to predict green purchasing behavior. This study aims to examine the effect of perceived environmental responsibility and concern for self-image in emerging adult. Participants in this study are emerging adults (18-29 years old) who filled online questionaires. The result of this study indicated that perceived environmental responsibility and concern for self-image simultaneously affect green purchase intention in emerging adult consumer. The results also show that concern for self-image has stronger effect on green purchase intention than perceived environmental responsibility. Therefore, emerging adult consumer’s intention to buy green products are more influenced by concern for self-image than perceived environmental responsibility.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Khairunnisa Savira.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia , 2019
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 52 pages : illustration ; appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-22-80698097 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20491665
Cover