UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Membandingkan provincial norm dan injunctive norm dalam membentuk perilaku menyeberang di sisi kiri untuk menghindari tabrakan orang pada zebra cross Universitas Indonesia = Comparing provincial norm and injunctive norm in modifying left-side crossing behavior to avoid human collision at zebra cross in Universitas Indonesia

Zakiyus Shadicky; Harry Susianto, supervisor; Bagus Takwin, examiner; Pelupessy, Dicky Chresthover, examiner (Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2019)

 Abstrak

Fenomena tabrakan orang pada perjalanan kaki di pedestrian, termasuk zebra cross, menciptakan penundaan perjalanan dan berpengaruh pada inefisiensi ekonomi. Penelitian intervensi ini mencoba untuk menguji efektivitas dari penggunaan provincial norm, sebagai jenis norma yang menggunakan identitas spasial yang lebih dekat pada subjek, dalam membentuk perilaku menyeberang di sisi kiri zebra cross, yang diaplikasikan pada sekaligus dibandingkan dengan penggunaan injunctive norm biasa. Penelitian ini dilaksanakan dengan desain A-B-A time series analysis with two comparison group.
Setelah melakukan pengukuran selama tiga pekan pada empat titik penyeberangan di Universitas Indonesia, dibuktikan bahwa penggunaan teknik intervensi memanfaatkan provincial norm secara signifikan berhasil membentuk perilaku menyeberang di sisi kiri zebra cross dibandingkan penggunaan injunctive norm biasa. Pembentukan perilaku menyeberang di sisi kiri ini juga memiliki pengaruh pada pengurangan terjadinya tabrakan orang di penyeberangan zebra cross.

The phenomenon of human collisions on pedestrian, including zebra cross, creates a locomotion delay and affects economic inefficiency. This intervention study tried to test the effectiveness of provincial norms, as a type of norm that uses identity that spatially closer to the subject, in modifying left-side crossing behavior on zebra cross, which is applied at and compared to injunctive norms. This research was carried out with A-B-A time series analysis with two comparison group design.
After measuring three weeks at four crossing points in Universitas Indonesia, it was proven that intervention technique using provincial norm significantly succeeded in modifying left-side crossing behavior compared to injunctive norms. The formation of left-side crossing behavior also had an influence on reducing the occurrence of human collisions on zebra cross.

 File Digital: 1

Shelf
 T53222-Zakiyus Shadicky.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T53222
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2019
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xvii, 130 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T53222 15-19-722814919 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20491991
Cover