UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Pengaruh Efektivitas Board of Directors dan Komite Audit Terhadap Biaya Ekuitas : Peran dari Voluntary Integrated Reporting = The Influence of Board of Directors and Audit Committee Effectiveness on Cost of Equity : Role of Voluntary Integrated Reporting

Mira Falatifah; Ancella Anitawati Hermawan, supervisor; Chaerul D. Djakman, examiner; Dwi Hartanti, examiner (Universitas Indonesia, 2019)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris atas pengaruh efektivitas Board of Directors (BoD) dan komite audit terhadap biaya ekuitas perusahaan secara langsung dan secara tidak langsung melalui pengungkapan voluntary Integrated Reporting (IR). Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan data panel. Sampel yang digunakan sebanyak 373 perusahaan (firm-year) yang terdaftar di IIRC network database dengan tiga tahun pengamatan yaitu dari tahun 2015 sampai dengan 2017. Analisis data dan pengujian hipotesis menggunakan Structural Equation Modeling (SEM). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa efektivitas BoD dan komite audit baik secara langsung maupun tidak langsung, pengaruhnya tidak signifikan terhadap biaya ekuitas perusahaan, namun pengungkapan IR secara voluntary memiliki pengaruh yang negatif dan signifikan terhadap biaya ekuitas. Dan secara keseluruhan penelitian ini menemukan bahwa pengungkapan IR secara voluntary tidak dapat memediasi pengaruh efektivitas BoD dan komite audit terhadap biaya ekuitas, karena efektivitas BoD dan komite audit yang memang tidak terbukti memiliki pengaruh secara langsung terhadap biaya ekuitas.

This study aims to provide empirical evidence on the effect of of Board of Directors (BoD) effectiveness and audit committees on the cost of equity both directly and indirectly through voluntary Integrated Reporting (IR). This research is a quantitative study using panel data. The sample used was 373 firms (firm-years) that were registered in the IIRC network database with three years of observation, from 2015 to 2017. Analysis of data and hypothesis testing using Structural Equation Modeling (SEM). The results of this study indicate that BoD and audit committee effectiveness, both directly and indirectly, have no significant effect on cost of equity, however voluntary IR has a negative and significant effect on cost of equity. Comprehensively this study found that voluntary IR disclosures could not mediate the effect of the BoD and audit committee effectiveness on cost of equity, because the effectiveness of BoD and audit committees were not proven to have a direct influence on cost of equity.

 File Digital: 1

Shelf
 T52960-Mira Falatifah.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T52960
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Universitas Indonesia, 2019
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; computer
Deskripsi Fisik : xi, 163 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T52960 15-19-687913123 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20494878
Cover