Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Infrastruktur bahan bakar DME di Indonesia

Reza Sukaraharja, Dimitri Rulianto, Cahyo Setyo Wibowo, Lies Aisyah (Bidang Afiliasi dan Informasi, Pusat Penelitian dan Pengembangan Teknologi Minyak dan Gas Bumi "LEMIGAS", 2017)

 Abstrak

Pemanfaatan DME sebagai bahan bakar di Indonesia perlu medapat perhatian khusus dikarenakan bahan bakar DME dapat diperoleh dan diproduksikan dari batubara maupun biomassa yang merupakan sumber energi baru terbarukan. Dengan demikian diperlukan kajian yang menyeluruh terutama untuk membuat suatu Infrastruktur bahan bakar DME yang diperuntukan bagi bagi semua sektor, yaitu Transportasi, Industri dan Rumahtangga. Kegiatan pemanfaatan DME sebagai bahan bakar untuk kendaraan merupakan rangkaian kegiatan dari penelitian pemanfaatan DME sebagai bahan bakar pada kendaraan dan Kajian DME sebagai bahan bakar sektor transportasi, industri dan rumahtangga yang lebih memfokuskan pada pembentukan infrastruktur bahan bakar DME, merupakan kegiatan untuk mendukung Kebijakan Pemerintah demi terciptanya ketahanan Energi Nasional.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : 665 LPL 51:2 (2017)
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Penerbitan : Jakarta: Bidang Afiliasi dan Informasi, Pusat Penelitian dan Pengembangan Teknologi Minyak dan Gas Bumi "LEMIGAS", 2017
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
ISSN : 20893396
Majalah/Jurnal : Lembaran Publikasi Minyak dan Gas Bumi
Volume : Vol. 51 No. 2, Agustus 2017: Hal. 101-106
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated (rda media)
Tipe Carrier : volume
Akses Elektronik : http://www.journal.lemigas.esdm.go.id/ojs/index.php/LPMGB/article/view/21
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lt 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
665 LPL 51:2 (2017) 03-19-871454285 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20496157
Cover