UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis Pengaruh Likuiditas Saham Terhadap Kebijakan Pembayaran Dividen Perusahaan Nonkeuangan di Indonesia Periode 2009 - 2018 = The Effect of Stock Liquidity on Dividend Policy for Nonfinancial Firm in Indonesia Period 2009-2018

Anggun Gita Utami; Imo Gandakusuma, supervisor; Wardatul Adawiyah, examiner; Rahmat Aryo Baskoro, examiner (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2020)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh likuditas saham terhadap kebijakan pembayaran dividen di perusahaan nonkeuangan Indonesia. Penelitian ini menggunakan periode penelitian 10 tahun dengan 59 perusahaan sampel. Penelitian ini menggunakan proksi likuditas amihud dan turnover saham untuk mengukur likuiditas saham dan proksi dividend to earnings ratio (DVE), dividend to cash flow ratio (DVC) dan propensity to pay dividends (DVP) untuk megukur pembayaran dividen. Model ini menggunakan regresi Generelized Least Square (GLS) dan Logistic regression (logit). Hasil penelitian menunjukkan likuditas amihud memiliki pengaruh signifikan positif terhadap proksi pembayaran dividen propensity to pay dividends DVP dan turnover saham memiliki pengaruh signifikan postif terhadap proksi pembayaran dividen dividend to cash flow ratio DVC. Penelitian ini menunjukkan semakin likuid saham perusahaan akan meningkatkan kecenderungan perusahaan tersebut untuk membagikan dividen.

This study aims to analyze the effect of Stock Liquidity on Dividend Policy for Nonfinancial Firm in Indonesia Period 2009 - 2018. This study uses 590 year-firm observations, 10 year period with 59 sample firms. This study uses amihud liquidity and stock turnover to maeasure stock liquidity and dividend to earnings ratio (DVE), dividend to cash flow ratio (DVC) dan propensity to pay dividends (DVP) to measure firm's dividend policy. This study was conducted using Generelized Least Square (GLS) and Logistic regression (logit). The results of this study indicate that amihud liquiditiy has significantly influence propensity to pay dividends (DVP) and stock turnover has a significant effect on dividend to cash flow ratio (DVC). It shows that firms with higher stock liquidity tend to pay higher dividend.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Anggun Gita Utami.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2020
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xvii, 146 pages : illustration ; appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-22-75644197 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20501227
Cover