UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Kerangka Kerja untuk Mencapai Human Excellence: Studi Kritis Pemikiran al-Ghazali = a Framework for reaching Human Excellence: Critical Study of al-Ghazali's Thought.

Kaban, Abdul Manan Akbar; Lydia Freyani Hawadi, supervisor; Achmad Mubarok, examiner; Ali al-Ghazali, examiner (Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia, 2020)

 Abstrak

Salah satu metode yang menjadi trend pegembangan Psikologi Islam selama satu dekade terakhir ialah dengan membuat sebuah kerangka kerja. Pandangan Islam (Islamic worldview) tentang jiwa manusia menjadi dasar dari kerangka kerja tersebut. Baik dengan pendekatan langsung kepada sumber-sumber otoritatif khazanah Islam seperti al-Quran dan hadist, atau dengan pendekatan kajian pemikiran tokoh Islam. Dalam penelitian ini, tokoh Islam yang akan dikaji pemikirannya ialah al-Ghazali. Karya-karya al-Ghazali tentang jiwa banyak digunakan sebagai sumber untuk pengembangan Psikologi Islam, penguasaan terhadap beragam disiplin ilmu keislaman al-Ghazali tidak diragukan lagi baik dari tokoh Muslim atau Barat. Dengan demikian, pemikiran al-Ghazali yang berkaitan dengan konsep-konsep yang dibahas dalam Psikologi sudah terisi dengan pandangan Islam (worldview). Fokus penelitian ini akan membahas tiga hal, pertama tentang aspek subjektif, kedua tentang klasifikasi individu, dan mekanismse yang sistematis untuk mencapai Human Excellence. Tiga hal tersebut merupakan konsep-konsep utama yang digunakan dalam kerangka kerja Psikologi Positif. Metode yang digunakan pada penelitian ini ialah metode kualitatif (library research). Hasilnya, al-Ghazali memiliki penjelasan yang dalam dan luas tentang tiga aspek yang menjadi fokus penelitian ini

One method that has become a trend in the development of Islamic Psychology over the past decade is to create a framework. The Islamic view (Islamic worldview) of the human soul forms the basis of this framework. Either by a direct approach to authoritative sources of Islamic treasures such as the Koran and hadith, or with an approach to the study of Islamic thought leaders. In this study, the Islamic figure whose thoughts will be examined are al-Ghazali. Al-Ghazali's works on the soul are widely used as a source for the development of Islamic Psychology, the mastery of various Islamic disciplines of al-Ghazali is undoubtedly from either Muslim or Western figures. Thus, al-Ghazali's thoughts relating to the concepts discussed in Psychology have been filled with the Islamic view (worldview). The focus of this research will discuss three things, first about subjective aspects, second about individual classification, and systematic mechanisms to achieve Human Excellence. These three main concepts are used in the Positive Psychology framework. The method used in this study is a qualitative method (library research). As a result, al-Ghazali has a deep and broad explanation about the three aspects which are the focus of this research.

 File Digital: 1

Shelf
 T-Abdul Manan Akbar Kaban.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia, 2020
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 123 pages : illustration ; 28 cm. + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T-Pdf 15-22-84433721 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20507672
Cover