UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis Penggunaan Media Gambar Pada Program Siaran Langsung #30MinDeutsch = The Analysis on the Use of Images in Live Online Learning Program #30MinDeutsch

Ahmad Fadhrois; Muhammad Arie Andhiko Ajie, supervisor; Leli Dwirika, examiner; Sonya Puspasari Suganda, examiner (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2021)

 Abstrak

Goethe Institut Indonesia merupakan salah satu institusi budaya yang mempraktikkan pembelajaran jarak jauh sebagai dampak dari pandemi COVID-19. Goethe Institut Indonesia menginisiasi pembelajaran Bahasa Jerman untuk umum melalui video siaran langsung yang bertajuk #30MinDeutsch. Penelitian ini membahas mengenai penggunaan media gambar pada program #30MinDeutsch dan fungsi media gambar berdasarkan teori media visual oleh Levie & Lentz. Penelitian ini juga membahas, apakah model motivasi ARCS John Keller dapat diterapkan pada program pembelajaran jarak jauh seperti #30MinDeutsch. Metode yang diterapkan pada penelitian ini bersifat deskriptif-kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam program #30MinDeutsch, media gambar diaplikasikan melalui beberapa cara berbeda dan memiliki beberapa fungsi yang berkaitan dengan fungsi atensi - mengarahkan perhatian pemelajar kepada materi yang disampaikan, dan fungsi kognitif - membantu pemelajar memahami dan mengingat materi yang disampaikan secara verbal. Selain itu, penelitian ini menunjukkan adanya ciri-ciri penerapan model motivasi ARCS, khususnya kategori attention, namun belum bisa dikategorikan sebagai program pembelajaran yang menerapkan desain model motivasi ARCS.

Goethe Institut Indonesia is one of the cultural institutions in Indonesia that applies distance learning as a result of the COVID-19 pandemic. Goethe Institut Indonesia initiated a german language learning program for public through a live video titled #30MinDeutsch. This study discusses the use of image media in the #30MinDeutsch program and analyses the function of image media based on visual media theory by Levie & Lentz. In addition, this study discusses whether John Keller’s ARCS motivational model can be applied to distance learning programs such as #30MinDeutsch. The research method applied to this study is descriptive-qualitative method. The results of this study shows that in the #30MinDeutsch program, image media is applied in several different ways and shows that image has several functions related to attentional function – directing learners‘ attention to the material explained, and cognitive function – helping learners understand and also remember the material that is verbaly delivered. Furthermore, this study shows the characteristics of the application of ARCS motivational models, especially the attention category, but can not be categorized as a learning program that includes the design of ARCS motivational model.

 File Digital: 1

Shelf
 TA-Ahmad Fadhrois .pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : TA-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2021
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : vii, 29 pages ; Illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
TA-pdf 16-22-94970341 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20515923
Cover