UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Analisis asuhan keperawatan keluarga dengan gizi kurang dan penerapan intervensi pemberian makanan selingan bergizi sebagai upaya pencegahan tuberkulosis = Analysis of nursing care for families with malnutrition and application of interventions for providing nutritious interludes as an effort for tuberculosis prevention

Amyra Luthfia Mumpuni; Astuti Yuni Nursasi, supervisor; Wiwin Wiarsih, examiner; Nur Akbar, examiner (Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2022)

 Abstrak

Gizi kurang adalah salah satu dari masalah kesehatan di area perkotaan yang sering dijumpai akibat dari faktor sosial ekonomi maupun pengetahuan Ibu. Masalah kesehatan tersebut merupakan salah satu faktor risiko penyakit tuberkulosis (TBC). Karya ilmiah ini menggambarkan asuhan keperawatan pada keluarga Bapak T dengan masalah ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh. Implementasi yang telah dilakukan terdiri dariĀ  implementasi yang bersifat kognitif, afektif, dan psikomotor dengan pendekatan lima tugas kesehatan keluarga. Intervensi unggulan berupa pemberian makanan selingan bergizi selama 3 minggu luring dan 1 minggu daring. Hasil evaluasi menunjukkan terjadinya peningkatan berat badan balita sebanyak 700 gram. Sehingga, intervensi pemberian makanan selingan bergizi dan peningkatan pengetahuan Ibu perlu ditingkatkan kembali agar terjadi peningkatan berat badan yang lebih signifikan sebagai upaya mencegah terjadinya TBC.

Malnutrition is one of the health problems in urban areas that is often encountered due to socio-economic factors and mother's knowledge. This health problem is one of the risk factors for tuberculosis (TB). This scientific work describes nursing care for Mr. T's family with the problem of nutritional imbalance less than the body's needs. The implementation that has been carried out consists of implementations that are cognitive, affective, and psychomotor with a five-task family health approach. The leading intervention is providing nutritious snacks for 3 weeks offline and 1 week online. The results of the evaluation showed an increase in the body weight of toddlers as much as 700 grams. Thus, the intervention of providing nutritious snacks and increasing mother's knowledge needs to be increased again so that there is a more significant increase in body weight as an effort to prevent the occurrence of tuberculosis.

 File Digital: 1

Shelf
 PR-Amyra Luthfia Mumpuni.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tugas Akhir
No. Panggil : PR-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2022
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xvi, 57 pages : illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
PR-pdf 16-22-56173291 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20522710
Cover