UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Studi ekologik hubungan antara indeks standar pencemar udara dengan kejadian infeksi saluran pernapasan akut balita di lima lokasi Stasiun Pemantau Kualitas Udara Ambien Kota Bandung tahun 2001

Pantjawidi Djuharnoko; I Made Djaja, supervisor (Universitas Indonesia, 2003)

 Abstrak

Indeks standar pencemar udara (ISPU) adalah angka yang menggambarkan kualitas udara ambien di lokasi dan waktu tertentu. Kualitas udara ambien Kota Bandung dalam beberapa hal lebih buruk, hal ini disebabkan karena wilayah udara Kota Bandung merupakan sebuah wilayah udara yang tidak berventilasi baik sehingga dapat terjadi stagnasi udara yang dapat menyebabkan gangguan kesehatan berupa radang saluran pernapasan atau kelainan paru lainnya. Dan di Kota Bandung ISPA merupakan penyakit terbesar nomor pertama yaitu 32,35 % pada balita (0- 4) tahun.
Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan ISPU dengan Kejadian ISPA balita di Kota Bandung Tabun 2001. Penelitian ini merupakan studi ekologik yang berupa rancangan epidemiologik deskriptif
Partikulate (PMIO) merupakan parameter ISPU yang mempunyai hubungan garis liner yang signifikan secara statistik dengan kejadian ISPA balita di empat lokasi (wilayah) stasiun pemantau kualitas udara ambien Kota Bandung, kecuali di Dago (Cibeunying). Tingginya partikulate (PMIQ) tersebut diperkirakan akibat hasil pembakaran dari kendaraan bermotor dan kegiatan rumah tangga.
Untuk menanggulangi hal tersebut di atas disarankan diperketatnya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor dan atau subsitusi bahan bakar kendaraan bermotor dan rumah tangga dengan bahan bakar gas cair (liquid gas).

Study of Ecologic Relationship Between Air Quality Pollutant Standard Index With Incidence of Acute Respiratory Infections of Children Under Five Years In Five Location Monitoring The Air Quality Ambien In City of Bandung Year 2001.Air Quality Pollutant Satandard index (ISPU) is number depicting the quality of air of ambien in certain time and location. The air Quality ambien of Bandung in some cases, this matter is caused by city air region of Bandung represent a air region which do not ventilate goodness (basin) so that earn happened air stagnation able to cause health trouble in the form of chafing respiratory tract or of other lung diseases. And in city of Bandung of acute respiratory infection (ISPA) represent biggest disease of first number, that is 32,35% at children under five (0-4) year.
This research aim to see relationship of ISPU with incidence of ISPA children under five year in city of Bandung year 2001, this reseach represent study of ecologic wich in the form of device of epidemiologi descriptive.
Particulate (PMI0) represent parameter of ISPU having linier line relationship wich significant statisticaly with incidence of ISPA children under five year in four station location (region) monitoring air quality of ambien city of Bandung, except in location (region) of Cibeunying. Height of particulate (PM I0) estimated by effect of result of combustion of motor vehicle and avtivity of household.
To overcome the mentioned above suggested its it gas enunision monitoring throw away motor vehicle and or motor fuel substitution and household with liquid gas fuel.

 File Digital: 1

Shelf
 T12664-Studi ekologik-TOC.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T12664
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Universitas Indonesia, 2003
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik :
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T12664 15-19-320140544 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 76761
Cover