Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Preparasi dan karakterisasi film komposit PVA-TIO2 sebagai sensor RH

Dena Wulandari, Cuk Imawan, Yanti Sabarinah ([Publisher not identified] , 2006)

 Abstrak

Film komposit PVA-TiO2 telah berhasil dipreparasi dan dideposisi di atas substrat PCB dengan elektroda berstruktur interdigital dari film Cu/Ag dengan metode dip-coating. Film dikarakterisasi dengan RCL meter di dalam chamber yang kondisi kelembabannya diatur menggunakan larutan jenuh garam. Penambahan TiO2 dapat memperbesar sensitivitas film terhadap kelembaban secara signifikan. Konsentrasi TiO2 50% memberikan sifat sensing RH yang optimal. Mekanisme deteksi molekul air dari masing-masing komponen penyusun film yang menyumbangkan perubahan impedansinya akan didiskusikan. Pengaruh dari frekuensi triger, efek penuaan dan reprodusibilitas preparasi dan fabrikasi sensor juga telah diteliti.

 File Digital: 1

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : SAIN-11-3-2006-20
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2006
Sumber Pengatalogan :
ISSN :
Majalah/Jurnal : Sains Indonesia
Volume : Vol. 11 (3) 2006: 20-26
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi :
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
SAIN-11-3-2006-20 03-20-563615239 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 89568
Cover