Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Kebijakan dan strategi pembangunan kelautan dan perikanan dalam mengisi wawasan nusantara

oleh Etty R. Agoes ([Publisher not identified] , 2003)

 Abstrak

Masa sebelum maupun pasca keputusan Mahkamah Internasional terhadap kasus kepemilikan Pulau Sipadan dan Ligitan, reaksi publik di Indonesia sungguh sangat menggembirakan. Pertama, untuk pertama kalinya masalah kepemilikan pulau telah menyedot perhatian publik sedemikian rupa sehingga hampir setiap hari kita dapat membaca berita tentang hal ini. Dimulai dengan sosialisasi yang dilakukan oleh Departemen Luar Negeri tentang proses yang telah ditempuh oleh Indonesia dalam perkara ini, disertai dengan penekanan bahwa apapun hasil dari keputuasan Mahkamah Internasional nanti sudah disepakati sebagai final and binding, artinya merupakan keputusan akhir dan mengikat dan oleh karenanya harus dipatuhi oleh pihak-pihak yang bersengketa.

 File Digital: 1

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : HUPE-XXXIII-1-Mar2003-51
Entri utama-Nama orang :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2003
Sumber Pengatalogan :
ISSN :
Majalah/Jurnal : Hukum dan Pembangunan
Volume : Vol. XXXIII (1) Maret 2003: 51-66
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi :
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
HUPE-XXXIII-1-Mar2003-51 03-20-137764962 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 93278
Cover