UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Faktor-faktor yang mempengaruhi margin murabahah : Studi kasus pada bank Syariah "X"

Amad Chumsoni; Mochamad Muslich, supervisor (Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2006)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh data empiris dan fakta yang sah (valid), benar dan dapat dipercaya mengenai faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi penetapan margin pembiayaan murabahah yang dikaitkan dengan fluktuasi bunga kredit konsumtif Bank Indonesia. Penelitian ini dilakukan pada Bank Syariah "X" , selama 43 bulan terhitung sejak bulan Januari 2002 sampai dengan bulan Desember 2005. Metode penelitian yang digunakan adalah observasi langsung dengan pendekatan aplikatif dan korelasional.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Variabel suku bunga kredit konsumtif bank konvensional berpengaruh secara signifikan terhadap prosentase margin pembiayaan murabahah. 2) Variabel bagi hasil DPK porsi murabahah berpenaruh signifikan terhadap penetapan margin pembiayaan murabahah 3) Biaya overhead bila terpisah denpn volume pembiayaan tidak terbukti dalam mempeugaruhi margin murabahah. 4) Volume pembiayaan tidak terbukti berpengaruh signifikan terhadap penetapan margin murabahah namun mempunyai pengaruh positif pada tingkat keyakinan 83.2% ketika berubah menjadi recovery cost. 5) Premi risiko mempunyai pengaruh signifikan terhadap margin murabahah. 6) Target profit mempunyai pengaruh signifikan terhadap margin murabahah.
Hasil pengujian tesis ini menunjukkan bahwa faktor-faktor murabahah mempunyai pengaruh terhadap penetapan margin murabahah sebesar 85 % sedangkan sebesar l5%dipengaruhi oleh variabel lain.

This research is made in order to get empiric data and facts that are valid, absolute and reliable regarding the factors which influence the determination of margin murabahah financing related to Bank Indonesia's consumptive credit interest rate fluctuation. This research is done at Syariah Bank "X" for 43 months starting from January 2002 until December 2005. The research method used is direct observation with applicative and correlative approach.
The result of this research show that I) variable of conventional bank's consumptive credit interest rate influence significantly to the percentage of murahahaii financing margin, 2) variable of DPK rate or return for murabahah portion significantly influence to the determination of murabahah financing margin 3) overhead cost. if separated from financing volume unproved in influencing nitirabahah margin 4) financing volume unproved influence significantly in determinations murabahah margin, but have positive impact to belief rate at 83.2% when change to recovery cost 5) risk premium has significant influence to murabahah margin (6) Profit target significantly influence to murabahah margin.
The result of this thesis show that murabahah factors influence in determination murabahah margin 85%. and 15 % influenced by other variables.

 File Digital: 9

Shelf
 T 17729-Faktor-faktor yang-Lampiran.pdf :: Unduh
 T 17729-Faktor-faktor yang-Abstrak.pdf :: Unduh
 T 17729-Faktor-faktor yang-Literatur.pdf :: Unduh
 T 17729-Faktor-faktor yang-Analisis.pdf :: Unduh
 T 17729-Faktor-faktor yang-Bibliografi.pdf :: Unduh
 T 17729-Faktor-faktor yang-HA.pdf :: Unduh
 T 17729-Faktor-faktor yang-Pendahuluan.pdf :: Unduh
 T 17729-Faktor-faktor yang-Kesimpulan.pdf :: Unduh
 T 17729-Faktor-faktor yang-Metodologi.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T17729
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2006
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xvi, 123 lembar; il., 29 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T17729 15-19-859196665 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 93754
Cover