UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Peran Perpustakaan SMPN 85 Jakarta dalam Mendukung Gerakan Literasi Sekolah = The Role of the SMPN 85 Jakarta Library in Supporting the School Literacy Movement

Aldi Rizki Padila; Kiki Fauziah, supervisor; Laksmi, examiner; Indira Irawati, examiner (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2023)

 Abstrak

Penelitian ini menganalisis tentang peran perpustakaan SMPN 85 Jakarta dalam mendukung Gerakan Literasi Sekolah. Masalah yang ingin dibahas pada penelitian ini adalah bagaimana peran perpustakaan sekolah dalam mendukung gerakan literasi sekolah. Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasi peran perpustakaan sekolah dalam  mendukung Gerakan Literasi Sekolah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dan analisis dokumen selama bulan Agustus-November 2022. Pemilihan informan dengan teknik purposive sampling dengan kriteria pihak yang terlibat. Hasil dalam penelitian ini adalah peran perpustakaan sekolah dalam Gerakan Literasi Sekolah. Kesimpulan dari penelitian ini adalah peran perpustakaan sekolah dalam gerakan literasi sekolah ada dua yaitu inovator dan founder. Peran sebagai inovator  karena inovasi Perpustakaan sekolah dalam gerakan literasi sekolah. Inovasi yang dihasilkan yakni jadwal kunjungan perpustakaan (tahap pembiasaan), lomba pojok baca (tahap pengembangan) serta pojok baca (tahap pembelajaran). Peran sebagai founder karena Perpustakaan sekolah yang mengatur jalannya baik dari pra acara-pasca acara gerakan literasi sekolah yang diinovasikan oleh Perpustakaan sekolah.

This study analyzes the role of the SMPN 85 Jakarta library in supporting the School Literacy Movement. The problem to be discussed in this study is the role of the school library in supporting the school literacy movement. The purpose of this research is to identify the role of the school library in supporting the School Literacy Movement. This research uses a qualitative approach with a case study method. Data collected using observation, interviews, and document analysis from August to November 2022. The informants were selected using a purposive sampling technique with criteria of the parties involved. The result of this study is the role of the school library in the School Literacy Movement. This research concludes that there are two roles of school libraries in the school literacy movement, namely innovators and founders. The role of an innovator is because of the innovation of the school library in the school literacy movement. The resulting innovations are library visit schedules (habitation stage), reading corner competitions (development stage), and reading corners (learning stage). The role of a founder is because the school library manages the running from the pre-event-post-event of the school literacy movement that was innovated by school library.

 File Digital: 1

Shelf
 TA-Aldi Rizki Padila.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tugas Akhir
No. Panggil : TA-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2023
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : 24 pages : illustration
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
TA-pdf 16-23-41333831 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920516820
Cover