UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengujian Kelemahan Keamanan Website XYZ.ID Menggunakan Ethical Hacking = Testing Website XYZ.ID Security Weaknesses Using Ethical Hacking

Putri Aditya Pratama; Dodi Sudiana, supervisor; Diyanatul Husna, examiner; Yan Maraden, examiner (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023)

 Abstrak

Dengan adanya perkembangan teknologi saat ini, banyak pihak memberikan layanan yang dapat dimanfaatkan untuk dapat mempermudah semua kegiatan. Salah satu media yang digunakan untuk berbagai tujuan yaitu website. Salah satu jenis website yaitu website e-learning. Website e learning akan akan menyimpan informasi sensitif seperti data penggunanya untuk dapat memberikan hak akses fasilitas terhadap website tersebut. Informasi sensitif inilah yang perlu diperhatikan dalam pengembangan suatu website agar terhindar dari serangan cyber. Salah satu serangan yang sering terjadi pada website yaitu sql injection, dimana serangan ini terjadi dalam bentuk pencurian atau bahkan memodifikasi informasi pribadi oleh pihak yang tidak berhubungan. Untuk mencegah terjadi serangan pada website maka perlu dilakukannya penetration testing. Penetration testing bertujuan untuk mencari kerentanan yang ada pada website agar dapat segera ditangani sebelum dimanfaatkan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab. Terdapat beberapa tahapan yang dilakukan untuk mengidentifikasi kerentanan website yaitu reconnaissance, scanning, exploitation dan report. Pengujian dilakukan dengan menganalisis hasil yang didapatkan dari setiap tahapan penetration testing sehingga dapat diketahui kerentanan yang ada pada website. Dari kerentanan yang terdetaksi maka akan diketahui beberapa rekomendasi solusi untuk mengatasinya. Setiap tahapan penetration testing akan menggunakan beberapa tools pendukung. Selain itu juga dilakukan pengujian keamanan website dengan melakukan serangan sql injection dan xss attack.

With the current technological developments, many parties provide services that can be used to facilitate all activities. One of the media used for various purposes is the website. One type of website is an e-learning website. An e-learning website will store sensitive information such as user data to be able to grant facility access rights to the website. This sensitive information needs to be considered in developing a website to avoid cyber attacks. One of the attacks that often occurs on websites is sql injection, where this attack occurs in the form of stealing or even modifying personal information by unrelated parties. To prevent attacks on the website, it is necessary to do penetration testing. Penetration testing aims to find vulnerabilities on the website so that they can be addressed immediately before being exploited by irresponsible parties. There are several steps taken to identify website vulnerabilities, namely reconnaissance, scanning, exploitation and reports. Testing is carried out by analyzing the results obtained from each stage of penetration testing so that the vulnerabilities that exist on the website can be identified. From the detected vulnerabilities, several recommendations for solutions to overcome them will be identified. Each stage of penetration testing will use several supporting tools. Besides that, website security testing is also carried out by carrying out sql injection attacks and xss attacks.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Putri Aditya Pratama.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 58 pages : illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-24-68208819 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920525637
Cover