UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengaruh Pengungkapan Lingkungan terhadap Price Delay: Studi Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2022 = The Effect of Environmental Disclosure on Price Delay: From the Perspective of Companies Listed on the Indonesia Stock Index 2018-2022

Zahira Mahardhika; Asiah Muchtar, supervisor; Irwan Adi Ekaputra, examiner; Mohammad Herman Sulistiyo, examiner (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023)

 Abstrak

Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui pengaruh environmental disclosure atau pengungkapan lingkungan terhadap price delay perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode 2018–2022. Price delay sebagai indikator yang menunjukkan kemampuan perusahaan dalam merespons informasi sehingga tercermin pada harga saham salah satunya disebabkan oleh keberadaan asimetri informasi. Sampel data yang digunakan dalam penelitian merupakan perusahaan yang telah mempublikasikan laporan keberlanjutan dengan memuat indeks GRI. Data pada penelitian ini diolah dengan menggunakan metode fixed effect robust. Hasil analisis penelitian menunjukkan tidak adanya pengaruh pengungkapan lingkungan dalam memperkecil price delay suatu perusahaan secara signifikan. 

This study aimed to examine the effect of environmental information disclosure on price delay of companies listed on the Indonesia Stock Exchange for the period 2018–2022. Price delay is a measure of a company's responsiveness to information and how well it is represented in stock prices, is attributable to information asymmetry. The data sample used in this research is a company that has issued a sustainability report which provide the GRI index. The data in this study were processed using a fixed effect robust method. The results of the research analysis show that there is no effect of environmental disclosure in reducing the price delay of a company

 File Digital: 1

Shelf
 S-Zahira Mahardhika.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LIbUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 65 pages : illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-24-21472261 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920527392
Cover