UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Faktor-faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal dalam Siklus Bisnis pada Perusahaan Sektor Energi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2011-2022 = Factors Affecting the Capital Structure of Energy Sector in the Business Cycle Companies on Indonesian Stock Exchange 2011-2022

Fauzia Miftahul Jannah; Lubis, Arief Wibisono, supervisor; Imo Gandakusuma, examiner; Rahmat Aryo Baskoro, examiner (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor determinan yang mempengaruhi struktur modal pada siklus bisnis yang berbeda. Sampel penelitian adalah perusahaan yang bergerak di sektor energi yang tercatat di Bursa Efek Indonesia selama 2011-2022. Terdapat empat siklus bisnis dalam penelitian ini yaitu peak, trough, expansion dan sideway cycle. Hasil penelitian menunjukkan bahwa profitabilitas memiliki pengaruh negatif terhadap struktur modal di setiap business cycle. Hasil ini juga berlaku untuk variabel independen lainnya (tangibilitas, ukuran perusahaan, pertumbuhan perusahaan dan kepemilikan terpusat), yang menunjukkan pengaruh yang berbeda di setiap siklus. Hasil penelitian ini juga menunjukkan bahwa pada siklus bisnis trough, expansion dan sideway, teori yang dapat mendukung perilaku penentuan struktur modal adalah pecking order theory, sementara pada saat peak cycle teori yang mendukung adalah trade off theory

This study aims to analyze the determinants factors of capital structure in different business cycles. The research sample consists of companies in the energy sector that are listed on the Indonesian Stock Exchange for 2011-2022 period. There are four economic cycles in this study, namely peak, trough, expansion and sideways cycle. The results show that profitability has a significant negative relationship with capital structure in each cycle. These results also apply to other independent variables (tangibility, firm size, firm growth, and ownership concentration), showing different significance and relationship outcomes in each cycle. The results of this study also shows during trough, expansion and sideways cycle, theory that support firm’s capital structure decision is pecking order theory while in the peak cycle the theory supports trade-off theory.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Fauzia Miftahul Jannah.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xv, 81 pages : illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-24-37432309 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920529083
Cover