Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Peluang doaj sebagai alternatif open educational resources di masa pandemi covid-19

Thoriq Tri Prabowo (Pusat Jasa Perpustakaan dan Informasi, 2021)

 Abstrak

Tujuan. Kajian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peluang DOAJ sebagai alternatif sumberpembelajaran terbuka di masa pandemi. Metode. Metode yang digunakan dalam kajian ini yaitu studiliteratur. Hasil dan pembahasan. Berdasarkan penelusuran pustaka, peluang DOAJ sebagai OER dimasa pandemi dapat dilihat berdasarkan karakteristik DOAJ yang bersifat digital,online, gratis, danbebas dari pembatasan hak cipta dan perizinan. Simpulan dari penelitian ini adalah DOAJ memilikipeluang untuk dijadikan sebagai alternatif sumber pembelajaran terbuka di masa pandemi karenakarakteristiknya yang mendukung dengan upaya pencegahan penularanCovid-19. Menilik padapeluang DOAJ sebagai alternatif OER di masa pandemi, tidak menutup kemungkinan bahwapemanfaatan DOAJ sebagai alternatif OER akan terus berkembang setelah masa pandemi. Olehkarena itu, kajian lanjutan mengenai tingkat keterpakaian DOAJ sebagai alternatif OER ataupuntingkat kesesuaian DOAJ dengan kebutuhan informasiuserakan menjadi kajian yang menarik untukditeliti pada penelitian selanjutnya

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : 020 VIS 23:3 (2021)
Entri utama-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: Pusat Jasa Perpustakaan dan Informasi, 2021
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
ISSN : 14112256
Majalah/Jurnal : Visipustaka
Volume : Vol. 23, No. 3, December 2022: Hal. 233-244
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated
Tipe Carrier : volume
Akses Elektronik : https://doi.org/10.37014/visipustaka.v23i3.3085
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4 R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
020 VIS 23:3 (2021) 08-24-95880539 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920537115
Cover