UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis Pengaruh Perilaku Self-Disclosure Pada Kanal Media Sosial Terhadap Repurchase Intention (Studi Pada Konsumen Somethinc di Jabodetabek) = Analysis of the Effect of Self-Disclosure Behavior on Social Media Channels on Repurchase Intention (Study on Somethinc Consumers in Greater Jakarta)

Riko Brazore Meliala; Effy Zalfiana Rusfian, supervisor; Satrio Budi Adi, examiner; Rachma Fitriati, examiner (Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2022)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh perilaku Self-Disclosure yang dilakukan pada kanal media sosial terhadap tingkat Repurchase Intention yang dilakukan oleh konsumen Somethinc pada wilayah Jabodetabek. Penelitian dianggap penting karena terdapat dorongan psikologis yang dapat timbul akibat perilaku self-disclosure terhadap pola repurchase intention konsumen. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif metode survei pada konsumen dari produk perawatn kulit Somethinc di daerah Jabodetabek. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian berjumlah 150. Penelitian melakukan uji validitas dengan analisis faktor dan reliabilitas dengan Cronbach’s Alpha. Regresi linear sederhana digunakan dalam pengujian hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan signifikan terhadap Self-Disclosure sebagai variabel independen dan Repurchase Intention sebagai variabel dependen

In this study aims to analyze the effect of Self-Disclosure behavior on social media channels on the level of repurchase intention by Somethinc consumers in the Jabodetabek area. This study uses a quantitative approach to survey methods on consumers of Somethinc skin care products in the Jabodetabek area. The sample used in the study amounted to 150. The study conducted a validity test with factor analysis and reliability with Cronbach's Alpha. Simple linear regression was used in hypothesis testing. The results showed that there was a significant relationship to Self-Disclosure as the independent variable and Repurchase Intention as the dependent variable

 File Digital: 1

Shelf
 S-Riko Brazore Meliala.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2022
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xv, 107 pages : illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-24-93345572 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920540262
Cover