UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

Metode dan Prosedur Penerjemahan dalam Lagu Un Poco Loco ke Bahasa Jerman = The Methods and Procedures of Translating Un Poco Loco into German

Syifa Putri Handayani; Raden Muhammad Arie Andhiko Ajie, supervisor; Leli Dwirika, examiner; Dias Rifanza, examiner (Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2024)

 Abstrak

Dalam sebuah film, jalur suara (soundtrack) berperan penting karena alunan nada dan liriknya dapat mempengaruhi sisi emosional dalam sebuah film. Seiring dengan kepopuleran dari sebuah film, jalur suara pun turut diterjemahkan ke dalam beberapa bahasa. Penelitian ini membahas prosedur dan metode penerjemahan lagu Un Poco Loco dari bahasa Inggris-Spanyol ke dalam Jerman-Spanyol. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang menggunakan metode penelitian deskriptif dan komparatif yang digunakan untuk membandingkan dua lirik lagu. Data ini diteliti menggunakan teori metode penerjemahan Newmark dan prosedur penerjemahan Vinay dan Darbelnet. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui metode dan prosedur penerjemahan lagu Un Poco Loco dari bahasa Inggris-Spanyol ke bahasa Jerman-Spanyol. Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode utama yang digunakan adalah metode harfiah dan prosedur yang dominan digunakan adalah prosedur peminjaman dan harfiah.

In a movie, the soundtrack holds an important role as the tunes and the lyrics can affect the emotional side of a movie. Along with the popularity of a movie, the soundtrack is also translated into several languages. This study discusses the procedure and method of translating the song “Un Poco Loco” from English-Spanish into German-Spanish. This study is a qualitative approach using descriptive and comparative research methods, which the author uses to compare two song lyrics. The data is analyzed using the theory of Newmark's translation method and Vinay and Darbelnet's translation procedure. The purpose of this study is to determine the methods and procedures of translating the song Un Poco Loco from English-Spanish to German-Spanish. The study results show that the main method used is the literal method and the dominant procedures used are borrowing and literal procedures.

 File Digital: 1

Shelf
 MK-Syifa Putri Handayani.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Makalah dan Kertas Kerja
No. Panggil : MK-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2024
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LIbUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : iv, 22 pages : illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
MK-pdf 11-24-07420357 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920540366
Cover