UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Evaluasi Prosedur Audit Substantif atas Akun Pendapatan PT W3 oleh KAP KIM = Evaluation of Substantive Audit Procedures on Revenue Account of PT W3 Performed by KAP KIM

Muhammad Rafialdy Naufal Permana; Taufik Hidayat, supervisor; Cut Saskia Rachman, examiner; Pradipta Faikar Hakim, examiner (Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Indonesia, 2024)

 Abstrak

Laporan magang ini bertujuan untuk mengevaluasi prosedur audit substantif atas akun pendapatan pada laporan keuangan PT W3 tahun 2023 yang dilakukan oleh KAP KIM. PT W3 merupakan sebuah perusahaan yang bergerak pada bidang solusi digital khususnya keamanan Teknologi Informasi. Prosedur yang dilakukan oleh KAP KIM dievaluasi berdasarkan konsep dan standar audit yang berlaku. Evaluasi dilakukan melalui pengamatan dan praktik selama kegiatan magang berjalan. Hasil dari evaluasi yang dilakukan menunjukan bahwa secara substantif KAP KIM telah melakukan prosedur audit yang sesuai dengan konsep dan standar audit yang berlaku. Laporan magang juga memuat refleksi diri dari pengalaman yang didapatkan selama mengikuti kegiatan magang di KAP KIM.

This internship report aims to evaluate the substantive audit procedures on revenue account performed by KAP KIM in the 2023 financial statement of PT W3. The entity is a limited company which mainly operates in providing digital solutions specifically on Information Technology security. Procedures performed by KAP KIM were evaluated based on auditing concepts, auditing standards and applicable financial reporting framework (PSAK). The evaluation was carried out through observation and direct onthe- job training during the internship period. The evaluation shows that KAP KIM had performed the audit procedures in all substantive matters according to the auditing concepts and applicable auditing standards. This report also contains a self-reflection based on the internship program with KAP KIM.

 File Digital: 1

Shelf
 TA-Muhammad Rafialdy Naufal Permana.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tugas Akhir
No. Panggil : TA-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Indonesia, 2024
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 90 pages
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
TA-pdf 16-24-13835819 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920545765
Cover