UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Kajian Adaptive Reuse Museum sebagai Strategi Konservasi Bangunan Cagar Budaya = The Study of Adaptive Reuse of Museums as a Conservation Strategy for Cultural Heritage Buildings

Daniella Eleora; Yulia Nurliani Lukito, supervisor; Mohammad Nanda Widyarta, examiner; Vania Dwi Amanda Surya, examiner (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2024)

 Abstrak

Skripsi ini membahas mengenai adaptive reuse museum sebagai sebuah strategi konservasi bangunan cagar budaya yang menekankan pada intervensi bangunan menyesuaikan konteks masa kini. Sebagaimana museum identik akan koleksi peninggalan bersejarah serta bangunan cagar budaya yang memiliki nilai sejarah akan dihadapkan dengan elemen masa kini sebagai tindakan adaptive reuse. Intervensi tersebut menghasilkan juxtaposition atau kekontrasan antara bangunan lama dengan elemen ataupun bangunan baru. Terlepas dari adanya kontras, suatu proses adaptive reuse akan dinilai berhasil ketika keduanya menciptakan keharmonisan dan menyatu antara satu sama lain. Didukung dengan teori Shearing Layers oleh Stewart Brand, Old Buildings/ New Forms milik Francois Bollack, serta Harmony in Juxtaposition dari Carmona, Rogers, dan Tiesdell, skripsi ini akan mengupas secara tuntas pembahasan tersebut lewat melihat dua contoh studi kasus yakni, The British Museum dan Dresden Military History Museum untuk melihat bagaimana sebuah proses adaptive reuse museum bekerja dan bagaimana juxtaposition tersebut diciptakan serta pengaruhnya terhadap bangunan maupun sekitarnya.

This thesis discusses adaptive reuse of museums as a conservation strategy for cultural heritage buildings, emphasizing interventions that adapt buildings to contemporary contexts. Museums typically house historical collections and cultural heritage buildings with historical value, which face contemporary elements through adaptive reuse actions. Such interventions create juxtaposition or contrast between old buildings and new elements or structures. Despite these contrasts, a successful adaptive reuse process is evaluated when they harmoniously blend together. Supported by theories such as Stewart Brand's Shearing Layers, Francois Bollack's "Old Buildings/New Forms," and Carmona, Rogers, and Tiesdell's "Harmony in Juxtaposition," this thesis thoroughly examines these topics through two case studies: The British Museum and the Dresden Military History Museum. These case studies explore how the adaptive reuse process operates and how such juxtaposition influences the buildings and their surroundings.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Daniella Eleora.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2024
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 86 pages : illustration
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-24-39970418 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920545786
Cover