UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis Faktor-Faktor yang Memengaruhi Users' Engagement dalam Menonton Virtual Streaming di Indonesia = Analysis of Factors Influencing Users' Engagement in Watching Virtual Streaming in Indonesia

Cristine; Rambat Lupiyoadi, supervisor; Karto Adiwijaya, examiner; Nissa Ghulma Ratnasari, examiner (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2025)

 Abstrak

Perkembangan teknologi animasi dan motion capture telah mendorong munculnya tren virtual streaming di Indonesia, khususnya melalui kehadiran virtual streamers (VTuber) lokal. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi keterlibatan pengguna (users’ engagement) dalam menonton virtual streaming, dengan mengadopsi pendekatan flow theory dan Stimulus-Organism-Response (S-O-R) Model. Desain penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan kerangka kerja yang bersifat konklusif dan deskriptif. Data primer dikumpulkan melalui survei daring dengan metode judgmental sampling terhadap 326 responden—pengguna asal Indonesia yang pernah menonton virtual streaming dalam satu tahun terakhir. Analisis data dilakukan menggunakan metode Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa seluruh variabel eksogen berpengaruh positif secara signifikan terhadap flow experience, yang pada akhirnya berdampak pada keterlibatan pengguna dalam virtual streaming. Temuan tersebut diharapkan dapat memberikan kontribusi teoretis pada pengembangan studi terkait virtual streaming dan menawarkan masukan praktis bagi kreator VTuber serta pelaku industri kreatif di Indonesia.

The advancement of animation and motion capture technologies has driven the rise of virtual streaming as a growing trend in Indonesia, particularly through the emergence of local virtual streamers (VTubers). This study aims to analyze the factors influencing users' engagement in watching virtual streaming by adopting the flow theory and Stimulus-Organism-Response (S-O-R) Model approaches. The research design employs a quantitative approach with a conclusive and descriptive framework. Primary data were collected through an online survey using judgmental sampling, involving 326 respondents—Indonesian users who had watched virtual streaming within the past year. The data were analyzed using the Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM) method. The findings indicate that all exogenous variables have a significant positive effect on flow experience, which ultimately impacts users’ engagement in virtual streaming. These results are expected to contribute theoretically to the development of virtual streaming studies and provide practical insights for VTuber creators and stakeholders in Indonesia’s creative industry.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Cristine.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2025
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 102 pages : illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-25-09908904 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920574233
Cover